Suara.com - Beberapa tahun lalu, berbagai girlband sempat ramai mewarnai industri musik Tanah Air. Hingga kini, Beberapa mantan membernya masih eksis, tapi penampilan mereka sudah berbeda karena memutuskan berhijab.
Siapa saja mantan member girlband yang kini menjadi wanita berhijab? Merangkum Keepo.me, berikut ulasannya.
Sivia Azizah
Penggemar Blink apa kabar, nih? Salah satu mantan anggotanya, Sivia Azizah, memutuskan berhijab setelah grup tersebut bubar tahun 2017.
Berkat Blink, Sivia dan keempat rekannya eksis di dunia hiburan. Tidak cuma bernyanyi, mereka juga bermain sinetron dan film. Sivia sendiri kini dikenal sebagai influencer dan penyanyi.
Mantan member Cherrybelle ini dulunya dikenal sebagai Anisa Chibi. Dia termasuk anggota yang paling menonjol di grup tersebut, tapi lalu mengundurkan diri karena ingin melanjutkan pendidikan.
Selain fokus menyelesaikan pendidikan, Anisa juga sempat membintangi beberapa judul film. Ia kemudian memutuskan berhijab dan kini telah menjadi istri Anandito Dwis.
Ellen Nita Vindriana
Baca Juga: Aespa, Girlband Baru SM Entertainment Siap Ramaikan Blantika Musik Dunia
Cherrybelle mencari anggota baru setelah beberapa membernya keluar. Ellen Nita Vindriana lalu bergabung di tahun 2015. Namun, dia memutuskan berhenti dalam waktu kurang dari setahun karena ingin berhijab.
Ellen benar-benar telah menjadi wanita berhijab. Dia sekarang menjadi dosen di Politeknik Negeri Malang dan juga sudah menikah dengan Muhammad Ubaidillah.
Dena Siti Rohyati
Personel JKT 48 generasi kedua, Dena Siti Rohyati, memutuskan keluar dari grup pada 5 April 2018. Setelah itu, dia memutuskan untuk mengenakan hijab.
Dena juga meminta teman-teman dan penggemarnya untuk menghapus foto dirinya saat belum berhijab. Tak berselang lama, Dena menikah dengankekasihnya, Gary Fauzan Putra.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Satu dari Tiga Pemimpin Bisnis Global Adalah Perempuan, Tapi Modal Masih Jadi Kendala
-
Dari Barat ke Timur, Sorong Kedatangan Toko Retail yang Hadirkan Pengalaman Belanja Seru
-
Jelang Akhir Tahun, Lonjakan Pengiriman Paket Bikin Banyak yang Lupa Soal Ini
-
7 Fakta Kereta Rata Pralaya, Pusaka Kraton Solo untuk Pemakaman Pakubuwono XIII
-
7 Rekomendasi Warna Lipstik Pigmented untuk Kulit Sawo Matang, Mulai Rp50 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Azarine Mengandung Vitamin C untuk Kulit Remaja Berjerawat
-
Urutan Skincare Cowok Remaja hingga Dewasa Muda Biar Wajah Cerah: Ini Rekomendasinya
-
3 Zodiak Paling Beruntung soal Asmara di November 2025, Cinta Lagi Manis-manisnya
-
6 Model Frame Kacamata yang Stylish dan Keren di 2025, Mana Pilihanmu?
-
Kapan Jumat Kliwon Bulan November 2025? Catat Ini Tanggalnya