Suara.com - Ada banyak tren fashion tak terduga yang terjadi di tahun 2020 silam. Lantaran pandemi, baju yang nyaman dan kasual banyak diburu untuk digunakan saat WFH.
Akibatnya, pakaian bermotif tie-dye hingga celana olahraga jauh lebih digemari. Tren ini juga tampaknya masih akan berlangsung hingga 2021.
Alih-alih baju yang ribet atau ketat, pakaian bergaya longgar banyak dicari. Hal serupa juga berlaku bagi bahan-bahan ramah lingkungan.
Melansir Refinery29, berikut adalah beberapa tren fashion yang diprediksi bakal muncul tahun 2021. Apa saja?
1. Motif garis-garis
Pakaian bermotif garis-garis penuh warna akan disukai di tahun 2021. Mayoritas juga akan menggunakan warna neon atau warna terang.
Bukan tanpa alasan, model garis-garis dan warna terang akan digemari karena dianggap bisa mencerahkan suasana saat harus bekerja dari rumah.
2. Warna sorbet
Warna sorbet adalah istilah yang merujuk pada warna seperti ungu muda hingga mint es krim. Berkebalikan dengan pakaian warna cerah, warna ini dianggap menenangkan.
Baca Juga: Deretan Gaya Rambut Ini Diprediksi Bakal Hits di 2021, Diantaranya Gaya Bob
Pakaian dengan warna sorbet juga cocok untuk semua warna kulit, serta gampang untuk dipadu-padankan.
3. Celana pendek selutut
Celana pendek sepanjang lutut sudah banyak digemari di tahun 2020. Tren ini masih akan terbawa hingga 2021.
Celana pendek cocok dipakai untuk tampilan lebih kasual. Selain itu, model celana yang lebar akan terasa nyaman dipakai beraktivitas
4. Pakaian motif patchwork
Patchwork dibuat dengan cara menggabungkan kain sisa yang sudah tidak dipakai menjadi satu pakaian. Hal ini membuat setiap baju tampil unik dan berbeda.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Siapa Jay Alatas? Ayah Sabrina Alatas Punya Pekerjaan dan Jabatan Mentereng
-
Klaim Ramah Lingkungan Tisu Bambu Dipertanyakan, Produksi Masih Bergantung Batu Bara
-
Sunscreen Apa yang Ampuh untuk Flek Hitam? Cek 5 Produk Lokal Terbaik dan Murah
-
Siapa Owner Produk Viva Cosmetics? Skincare Lokal Terlaris Saat Ini
-
Sosok dr Abdul Azis: Ketua IDI Makassar yang Meninggal Dunia di Mekkah
-
4 Produk Hair Care Viva untuk Rambut Sehat dan Lembut, Harga Mulai Rp16 Ribuan
-
Promo Superindo Hari Ini 3 November 2025: Panduan Lengkap Belanja Hemat
-
Cara Menggunakan Pinterest, Aplikasi yang Diduga Dipakai Hamish Daud Selingkuh
-
30 Quotes Selingkuh di Pinterest yang Menohok dan Menggugah Hati
-
Ramalan Zodiak 3 November 2025: Karier Melejit dan Keuangan Membaik