Suara.com - Sarapan kerap dilewatkan dengan alasan sibuk mempersiapkan rutinitas harian. Padahal sejumlah penelitian sudah membuktikan sarapan penting untuk menjaga kesehatan tubuh sekaligus amunisi untuk menjalani hari.
Sejumlah menu sarapan ini bisa jadi pilihan Anda yang ingin mencoba sesuatu yang baru di pagi hari. Mulai dari oyakodon hingga srikaya Palembang, ini resep menu sarapan yang enak dan bergizi.
Dirangkum Suara.com, berikut daftarnya:
1. Resep Celimpungan, Menu Sarapan ala Wong Palembang
Celimpungan, salah satu menu makanan khas kota Palembang ini memang telah dikenal. Berasal dari bahan makanan yang mirip seperti pempek, celimpungan juga cocok menjadi menu sarapan.
Apalagi, berbahan ikan dicampur tepung menjadikannya menu makanan bergizi di pagi hari.
2. Srikaya Palembang Bisa Jadi Menu Sarapan, Ini Resepnya
Kue Srikaya Palembang sudah sangat lekat dengan masyarakat di Palembang. Kue yang sama sekali tidak mengandung unsur tepung ini hanya terdiri dari beberapa bahan saja.
Baca Juga: Mudah Ditiru! Ini 5 Rekomendasi Menu Sarapan Ala Korea
Dilansir dari penikmat kue sekaligus Budayawan Palembang, Yudhie Sarofi membuat kue srikaya hanya terdiri dari bahan gula, santan dan telur.
3. Menu Sarapan Kombinasi Buah yang Bermanfaat Bagi Tubuh
Sarapan jadi salah satu langkah penting untuk memulai hari. Jika Anda merasa tak punya banyak waktu untuk menyiapkan sarapan, cukup pilih buah untuk disantap.
Buah termasuk makanan sehat yang mudah dicerna oleh tubuh. Bukan hanya sehat bagi sistem pencernaan, buah juga bermanfaat untuk imunitas dan kecantikan.
Berita Terkait
-
CERPEN: Kabur dari Pasukan Berkuda
-
Pola Hidup Sehat Dimulai dari Sarapan: Mengapa DIANESIA Baik untuk Gula Darah?
-
Naisly HealthyGrain, Menu Sarapan Rendah Gula yang Cocok untuk Program Diet Harianmu
-
Wajib Sarapan? Ah, Bohong! Ini Kata Ilmuwan Soal Jam Makan Terbaik Versi Kamu
-
Promo Sarapan HeBat di McD: Perut Kenyang, Kantong Aman Mulai Rp15 Ribuan!
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
5 Sunscreen untuk Wanita 35 Tahun ke Atas, Ampuh Hempas Flek Hitam
-
3 Zodiak Ini Bakal Masuk Era Baru yang Penuh Kekuatan Mulai 28 Januari 2026
-
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
-
Puasa Syaban Berapa Hari? Ini Panduannya Berdasarkan Sunnah dan Amalan Rasulullah
-
Puasa Tahun ini Tanggal Berapa? Ini Jadwal Penetapan Bulan Ramadan 2026
-
Lirik dan Link Resmi Download Lagu 'Rukun Sama Teman', Wajib Dinyanyikan saat Upacara
-
5 Rekomendasi Lip Liner untuk Samarkan Bibir Gelap Usia 40 tahun
-
Doa Bulan Syaban, Arab Latin dan Artinya Agar Dapat Ampunan dan Hati Bahagia Saat Ramadan
-
5 Lipstik Satin untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Ampuh Samarkan Garis Halus
-
5 Moisturizer Gel yang Tidak Cocok Buat Kulit Kering