Suara.com - Dekat dengan ibukota Jakarta, Bekasi menawarkan beragam tempat wisata untuk menarik perhatian pengunjung. Jika Anda bersama keluarga berencana berwisata di Bekasi, berikut ini daftar tempat wisata di Bekasi yang paling direkomendasikan dan instagramable.
Taman Buaya Indonesia Jaya terletak di Jl. Cikarang-Cibarusah, Serang, Kabupaten Bekasi. Taman Buaya ini dikenal sebagai salah satu dari 10 tempat penangkaran buaya terbesar di dunia.
Di dalamnya sendiri ada lebih dari 500 ekor buaya berbagai jenis, termasuk buaya air tawar, buaya Irian Jaya, dan spesies langka seperti Buaya Putih atau Albino. Selain jadi penangkaran, Taman Buaya ini juga menjadi tempat wisata di Bekasi.
Curug Parigi
Siapa sangka Kota Bekasi juga memiliki curug yang ada di Kecamatan Bantargebang. Curug ini terbuat karena proses penggalian batu cadas oleh Dinas Bina Marga yang rencananya dijadikan bahan baku pembuatan jalan. Namun karena tak semua batu bisa pecah, alhasil galian itu membentuk tangga batuan setinggi 2 meter yang dilalui air.
Pantai ini berada di kawasan yang sama dengan Hutan Mangrove Muara Gembong. Tempat wisata di Bekasi satu ini menyajikan panorama alam yang indah dan instagramable.
Suasana pantai dengan pasir hitam dan laut biru jadi daya tariknya. Waktu terbaik menikmati pantai nan eksotis ini yaitu menjelang sunset.
Baca Juga: 5 Rekomendasi Wisata Majalengka untuk Berpetualang, Siapkan Cuti Agak Lama
Tempat wisata di Bekasi ini cocok dijadikan destinasi piknik bersama keluarga. Dengan hawa yang sejuk karena rindangnya pepohonan, pengunjung dapat menikmati waktu bersama keluarga dengan menggelar piknik. Anak-anak juga akan disenangkan dengan berbagai fasilitas bermain seperti perosotan, ayunan, dan jungkat-jungkit.
Desa wisata Kertarahayu ada di bagian selatan Kabupaten Bekasi. Desa ini langsung berbatasan dengan Cileungsi, Kabupaten Bogor. Suasana tempat wisata di Bekasi ini masih asri, teduh, dan jauh dari perkotaan. Para pengunjung bisa menikmati ketenangan dengan suara gemericik air berwarna biru.
Itulah beberapa tempat wisata di Bekasi yang bisa dijelajahi di akhir pekan bersama keluarga tercinta.
Kontributor : Yulia Kartika Dewi
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
Terkini
-
Bibir Tipis Cocok Pakai Lipstik Warna Apa? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Plumpy
-
3 Sunscreen Korea untuk Mencerahkan Kulit Berminyak di Usia 40 Tahun ke Atas, Hasil Matte
-
Apakah Boleh Puasa Syaban Tanpa Niat di Malam Hari?
-
5 Lipstik Wardah yang Tahan Lama, Nyaman Dipakai Seharian
-
5 Lip Balm untuk Melembapkan Bibir Kering, Cocok Dipakai saat Puasa
-
3 Rekomendasi Sunscreen Korea untuk Kulit Kering dan Sensitif Usia 40 Tahun ke Atas
-
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
-
Apakah Boleh Puasa Nisfu Syaban Digabung dengan Puasa Ganti Ramadan?
-
Menjemput Air di Jantung Kebun, Ikhtiar Desa Lobohede Sabu Raijua Lawan Krisis Iklim
-
Usia 55 Tahun Pakai Cushion Apa? Ini 5 Produk High Coverage yang Bisa Tutupi Flek Hitam