Suara.com - Tempat wisata Lampung menjadi salah satu destinasi wisata favorit para wisatawan lokal bahkan mancanegara. Lampung memiliki keindahan alam yang luar biasa untuk dieksplorasi.
Tak heran, banyak wisatawan berbondong-bondong datang ke Lampung untuk menimkamti wisata Lampung yang cantik.
Yuk, simak rekomendasi tempat wisata Lampung yang wajib untuk dikunjungi berikut.
1. Tegal Mas Island
Tegal Mas Island adalah tempat wisata Lampung yang disebut-sebut sebagai Maldives-nya Indonesia. Resort Tegal Mas Island ini merupakan resort villa yang dibangun di perairan berwarna biru seperti di Maldives.
Pengunjung resort di tempat wisata Lampung ini akan merasakan pengalaman menginap di resort mewah dengan pemandangan laut biru nan indah. Cocok dijadikan tujuan berwisata bersama keluarga dan pasangan.
2. Wisata Teras Pahawang
Wisata Lampung berikutnya adalah kawasan wisata Pantai Pahawang yang baru dibuka pada Oktober 2021 lal. Tempat wisata ini menawarkan konsep Teras Pahawang yang memukau.
Para wisatawan akan dimanjakan dengan fasilitas penginapan atau cottage dengan nuansa indah di tengah laut. Pengunjung dapat menikmati keindahan pantai dan sunset yang menakjubkan di tempat wisata Lampung satu ini.
Baca Juga: 12 Jam Hutan TNWK Kebakaran, Hanguskan Alang-alang Seluas 50 Hektare
3. Taman Nasional Way Kambas
Way Kambas merupakan taman nasional tertua di Indonesia yang bisa Anda kunjungi. Di tempat wisata Lampung ini, Anda bisa menyaksikan gajah di habitatnya secara langsung.
Way Kambas memiliki pada rumput hijau dan pepohonan tinggi yang membuat suasana sejuk dan alami. Lokasinya sangat strategis dan mudah dijangkau oleh wisatawan yang ingin edukasi sekaligus rekreasi di wisata Lampung ini.
Tak hanya gajah, hewan yang dilindungi lainnya juga dirawat di tempat wisata Lampung ini. Mulai dari beruang madu, badak sumatera, harimau sumatera, kijang, kucing emas, rusa sambas, dan hewan lainnya.
4. Pantai Gigi Hiu
Tempat wisata Lampung satu ini wajib dikunjungi saat berlibur ke Tanggamus. Waktu terbaik mengunjunginya adalah saat sunrise atau sunset.
Berita Terkait
-
12 Jam Hutan TNWK Kebakaran, Hanguskan Alang-alang Seluas 50 Hektare
-
Kawasan Hutan Taman Nasional Way Kambas TNWK Kebakaran
-
Jelang Libur Nataru di Lampung, Objek Wisata Bakal Ditutup
-
7 Tempat Wisata di Lampung Instagramable dan Teropuler: Way Kambas Hingga Pulau Balak
-
Tutup 2 Tahun, Warga Berharap Wisata TNWK Dibuka Kembali
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Tanggal Merah November 2025 Apakah Ada? Ini Daftar Hari Besar Nasional dan Liburnya
-
Ditangkap dalam OTT KPK, Segini Total Harta Kekayaan Gubernur Riau Abdul Wahid
-
7 Rekomendasi Sepatu Terbaik 2025 untuk Pelari Kaki Lebar dari Brand Lokal hingga Luar
-
Adu Pesona Raisa dan Sabrina Alatas: Diva Pop Vs Chef Muda yang Tengah Jadi Sorotan
-
Gen Z Malaysia Jatuh Cinta pada Indonesia: Rahasia Promosi Wisata yang Tak Terduga!
-
Profil Gubernur Riau Abdul Wahid yang Ditangkap KPK: Latar Belakang, Pendidikan dan Karier Politik
-
Penampakan Future House yang Diduga Disiapkan Hamish Daud dan Sabrina Alatas
-
5 Sunscreen dengan Kandungan Zinc Oxide untuk Samarkan Flek Hitam dan Bekas Jerawat
-
4th IICF 2025 Sukses Pertemukan 12 Negara, "Semarak Nandak Ondel-Ondel Betawi" Pecahkan Rekor MURI
-
Dari TK hingga SMA, Ribuan Pelajar Siap Bersaing di Kompetisi Matematika IOB 2025