Suara.com - Mimpi kereta api bisa menjadi tanda yang tidak terduga. Salah satunya emosi yang belum sempat Anda ungkapkan kepada seseorang di masa lalu. Lalu bagaimana dengan arti mimpi kereta api lainnya? Simak selengkapnya seperti yang dilansir dari Dream Glossary berikut ini!
1. Bermimpi Melihat Kereta Api
Jika Anda bermimpi melihat kereta api, itu tandanya ada pertemuan yang tidak terduga. Anda mungkin melihat seseorang yang Anda rasakan di masa lalu. Dari situ, Anda diliputi perasaan atau emosi yang belum sempat Anda ungkapkan.
2. Bermimpi Naik Kereta Api
Jika Anda bermimpi naik kereta api, ini melambangkan sebuah perjalanan. Anda mungkin memutuskan untuk mengubah lingkungan Anda, dan mulai mencari kebahagiaa di kota atau negara lain. Alasan utamanya adalah, Anda punya keinginan untuk belajar mengenai budaya baru bertemu orang baru, mendapat pengalaman baru, dan menghasilkan uang yang lebih baik.
3. Bermimpi Melihat Stasiun Kereta
Saat Anda bermimpi melihat stasiun kereta, itu artinya Anda berada dalam dilema. Anda mungkin harus memutuskan sesuatu yang akan memengaruhi Anda di masa depan. Dan Anda akan memikirkannya dalam waktu yang lama, meski ada pengorbanan yang terasa berat.
4. Bermimpi Melihat Seseorang di Rel Kereta Api
Jika Anda melihat seseorang berada di rel kereta api, itu artinya ada masa depan cerah yang menanti Anda. Anda mungkin akan mewujudkan sebagian besar rencana Anda. Dan Anda akan memancarkan energi positif, baik itu dari lingkungan Anda maupun pekerjaan.
5. Bermimpi Orang Lain Duduk di Rel Kereta Api
Saat Anda bermimpi hal ini, itu artinya ada seseorang yang meragukan Anda. Anda mungkin telah membuat orang yang Anda cintai percaya bahwa Anda melakukan tindakan yang tidak jujur. Oleh karena itu, Anda harus terbuka meski ada kebenaran yang cukup menyakiti mereka.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
Terkini
-
Tren Kuliner 2025: UMKM Lokal Jadi Bintang di Panggung Makanan Dunia
-
Chemical, Physical, atau Hybrid Sunscreen? Begini Cara Pilih Tabir Surya untuk Usia 40-an
-
5 Sepatu Jalan Kaki Paling Nyaman Dipakai Seharian, Mulai Rp300 Ribuan
-
Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
-
Mengapa Pertanian Berkelanjutan Menjadi Kunci Masa Depan Indonesia
-
5 Fakta Menarik Tas Kulit yang Dipakai PM Jepang Sanae Takaichi, Pesanan Langsung Melonjak
-
5 Rekomendasi Sunscreen Gel SPF 50 Terbaik, Cocok untuk Tipe Kulit Berminyak
-
5 Rekomendasi Energy Gel Terbaik di Indomaret untuk Lari, Murah Meriah!
-
Satu dari Tiga Pemimpin Bisnis Global Adalah Perempuan, Tapi Modal Masih Jadi Kendala
-
Dari Barat ke Timur, Sorong Kedatangan Toko Retail yang Hadirkan Pengalaman Belanja Seru