Suara.com - Jaemin NCT Dream merupakan salah satu member yang gaya busananya kerap menjadi sorotan. Walaupun terlihat simpel dan sederhana, tentu saja pilihan outfit yang ia kenakan tak sembarangan.
Belum lama ini, foto airport fashion Jaemin dirilis. Seperti biasanya, foto sang idola sukses membuat para fans meleleh. Member NCT Dream yang juga akrab disapa Nana ini, tampil mengenakan kaos model polo motif berwarna hitam dan celana hitam.
Tak lupa, Jaemin melengkapi penampilannya dengan topi dan tas dari merek Celine kesayangannya.
Lewat penelusuran akun Instagram najaeminstyle, berikut detail outfit airport Jaemin NCT Dream, khususnya item yang berasal dari brand Celine.
CELINE - Bucket Hat in Gabardine Cotton Ultra Black
Bucket hat kesayangan Jaemin NCT Dream ini kerap kali dipakai olehnya ketika sedang latihan dance. Topi hitam dengan tulisan "CELINE" ini dibanderol seharga Rp18,3 juta.
CELINE - Large Zipped Belt Bag Trekking in Nylon With Celine Print Black
Tas zipper hitam dengan detail tulisan "CELINE" ini juga kerap dipakai Jaemin NCT Dream di beberapa konten vlog youtube NCT Dream. Tas ini dibanderol dengan harga senilai Rp6,9 juta.
Tentu saja, airport fashion ala Jaemin NCT DREAM ini menuai banyak komentar dari penggemar, utamanya soal fashion item keluaran Celine yang dipakai sang idola.
Baca Juga: Raih 27 Juta Views Sehari, MV 'Beatbox' NCT Dream Trending 1 di YouTube Indonesia
"Celine berjalan," komentar seorang penggemar.
"Harga topi 2 kali lipatnya tas. Jadikan Jaemin BA CELINE!" komentar penggemar lain.
Ada juga penggemar yang berkomentar dengan mempertanyakan koleksi tas Jaemin NCT DREAM lainnya. "Pertanyaanku, tas kamu yang Prada kemarin ke mana dek? Jangan bilang dibuang ya," celetuk warganet tersebut.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Bagaimana Kisah Junko Furuta? Fotonya Picu Protes Netizen Jepang Usai Dipajang Nessie Judge
-
5 Rekomendasi Sunscreen Ringan, Anti Makeup Longsor untuk Usia 40-an
-
Arti Istilah Mabuk Agama, Lebih Berbahaya dari Korupsi?
-
5 Rekomendasi Lip Gloss Rp40 Ribuan untuk Bibir Hitam agar Terlihat Plumpy dan Juicy
-
Profil Gamal Albinsaid, Disebut Sosoknya Mendekati Zohran Mamdani Wali Kota Muslim Pertama di NY
-
Bikin Deddy Corbuzier dan Sabrina Debat, Begini Hukum Nafkah untuk Istri yang Bekerja
-
5 Rekomendasi Mascara Waterproof Mulai Rp 30 Ribuan: Anti Luntur dari Hujan, Keringat, dan Air Mata
-
Apa Zodiak yang Paling Red Flag? Ini 6 Tips Jitu untuk Menghadapi Mereka
-
5 Potret Terbaru Diana Pungky, Wajah Awet Muda di Usia Setengah Abad Lebih
-
Kisah Tragis Junko Furuta, Remaja Jepang yang Menjadi Korban Kekerasan dan Pembunuhan