Suara.com - Melody Prima dan Nina Zatulini merupakan pesinetron yang terkenal di Indonesia. Keduaya juga sudah jarang muncul di televisi tanah air karena tengah menikmati perannya sebagai seorang ibu.
Meski sudah memiliki anak, hal itu tak menghalangi para ibu-ibu ini untuk tampil modis dan stylish di setiap momen. Maka tak heran jika gaya busana Melody Prima dan Nina Zatulini kerap kali menjadi sorotan.
Melalui unggahan terbaru di akun Instagram Melody Prima, ia tampak membagikan video jalan kece bersama Nina Zatulini. Jangan ditanya lagi, penampilan mereka sukses mencuri perhatian publik.
"Orang akan menatap, membuatnya berharga untuk sementara waktu," tulis Melody Prima dalam bahasa inggris di Instagram.
Dalam video tersebut, Melody Prima tampil kece dengan busana nuansa hitamnya. Ia terlihat mengenekan kemeja hitam yang dipadukan dengan rompi warna senada serta hijab dan celana jeans. Penampilannya terlihat mewah dengan tambahan bross di rompinya dan memakai sunglasses.
Kemudian, penampilannya ditutup dengan sandal berhak warna senada baju. Kalau kata mas-mas TikTok gaya busana Melody Prima sudah dijuluki cewek mamba.
Sementara itu, Nina Zatulini mengenakan busana bernuansa soft. Ia terlihat mengenakan inner soft pink yang dipadukan dengan blazer warna baby blue. Sama seperti Melody Prima, ia juga mengenakan celana jeans dan sunglasses. Tak lupa, dirinya menutup OOTDnya dengan sandal warna putih.
Sudah bisa ditebak, video tersebut langsung diserbu komentar dari warganet. Tak sedikit juga warganet yang terpukau dengan penampilan para ibu-ibu ini.
"Nggak kuat cantik banget para bunda kece ini, penampilannya nggak ada obat," komentar seorang warganet.
Baca Juga: Pakai OOTD Serba Hitam, Suhay Salim Dijuluki Mamba Kece
"Pesonanya ituloh nggak ada obat," ujar warganet lain.
Ada juga warganet yang berkomentar seperti ini.
"Duo hot mama, penampilannya nggak pernah gagal bikin terpukau,"
Berita Terkait
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
5 Rekomendasi Obat Jerawat Ampuh: Bisa Kempeskan dalam Semalam, Tak Khawatir Berbekas
-
Vitamin Apa Untuk Menghilangkan Flek Hitam? Ini 5 Pilihan Skincare dengan Bahan Aktif Paling Aman
-
Krim Apa yang Cepat Menghilangkan Flek Hitam? Ini 5 Rekomendasinya
-
6 Lulur Mandi Murah untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai dari Rp18 Ribuan Saja
-
5 Pilihan Lip Balm SPF untuk Lindungi Bibir saat Upacara Hari Pahlawan, Harga Terjangkau
-
5 Serum Vitamin C Terbaik untuk Meratakan Warna Kulit di Usia 30 Tahun, Bye Kulit Kusam!
-
Mengenang Antasari Azhar: Dari Jaksa Tegas hingga Ketua KPK di Era SBY yang Kontroversial
-
4 Shio Paling Hoki Secara Finansial Hari Ini: Rezeki Mengalir Deras!
-
5 Pilihan Sampo Hijab untuk Atasi Rambut Rontok dan Ketombe, Mulai Rp19 Ribuan
-
9 Inspirasi Outfit Hari Pahlawan Simpel untuk Acara Kantor, Sat Set Anti Ribet