Suara.com - Ketika sedang menuju suatu tempat yang tidak diketahui, biasanya beberapa orang menggunakan Google Maps sebagai bantuan untuk mengarahkan ke lokasi yang ingin dicapai.
Meskipun demikian, sering kali Google Maps juga mengarahkan jalan yang tidak ingin dilewati. Biasanya, seseorang memilih altenatif jalan lainnya. Secara otomatis juga Google Maps akan mengarahkan jalan sesuai alternatif yang ingin ditempuh.
Namun, hal tersebut rupanya berbeda dengan pria yang satu ini. Dalam video tiktok yang diunggahnya pada Rabu (13/7/2022), pria yang satu ini justru berdebat dengan Google Maps.
“Mbah Google lagi sewot,” tulisnya dalam caption video.
Pasalnya, ketika Google Maps tersebut mengucapkan pergi ke arah kanan, pria tersebut justru menjawab tidak mau. Ia malah pergi ke arah kiri. Melihat respons pria tersebut, Google Maps tersebut justru mengatakan kalau pria tersebut telah kelewatan.
Lucunya, Google Maps tersebut juga sampai mengatakan hal-hal yang kasar dan berbicara kalau pria tersebut akan kesasar. Namun, pria tersebut justru membalas lagi kalau itu adalah urusannya.
“Bodo amat mau nyasar mau engga, urusan gua Google,” ucap pria tersebut.
Google Maps tersebut , justru semakin kesal dan mengatakan kalau pria tersebut sangat sulit untuk diberi tahu.
“Anda kok dibilangin kok ngotot, ke arah kanan gob**k,” ucap Google Maps.
Baca Juga: Cerita Najwa Shihab Soal Sosok Pejabat Paling Berat Diwawancara: Demi Allah Gue Sampai Haus
Video tersebut lantas menarik perhatian warganet. Beberapa warganet mengatakan kalau percakapan tersebut hanyalah settingan belaka. Namun, beberapa warganet lain justru merasa tidak peduli karena video tersebut tetap menghiburnya.
Sementara itu, beberapa warganet lainnya juga berkomentar kalau pernah mengalami hal yang sama.
“Aku kemarin pake google pas kita lagi ngobrol masak dianya nyautin seketika kita jadi ngakak,” tulis akun @capri0180 dalam kolom komentar.
“Nanya ama mba Google tapi enggak nurut jadi dikata-katai sama mbanya,” komentar akun @jesyhikmah3.
“Bukan sound doang, maps emang kadang gitu, gua kemaren aja sampe debat sama maps,” komentar @cutegirl_1991.
“Hahaha dimarahin google. Astagfirullah google emosian ya ternyata,” komentar @mikhaylarasya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
5 Acne Spot Treatment untuk Mengempeskan Jerawat dalam Semalam bagi Remaja
-
Rahasia Benteng Garuda: Nutrisi Ala Rizky Ridho untuk Performa Maksimal!
-
9 Rekomendasi Sunscreen yang Halal dan Wudhu Friendly, Cocok untuk Muslimah Aktif
-
Terpopuler: Jalan Terjal Calon Raja Keraton Solo Gusti Purbaya hingga Zodiak Paling Hoki
-
7 Rekomendasi Sepatu Lokal Sekelas New Balance Harga Rp100 Ribuan untuk Pelajar
-
5 Sepatu dengan Desain Klasik dan Timeless, Nyaman Maksimal untuk Jalan Kaki
-
5 Bentuk Kacamata yang Cocok untuk Wajah Bulat, Bikin Lebih Tirus dan Tegas
-
Cuma Rp25 Ribuan, 7 Pilihan Lipstik Purbasari untuk Usia 40 Tahun dengan Kulit Sawo Matang
-
Pure Paw Paw untuk Apa Saja? Lebih dari Sekadar Pelembap Bibir, Ini 7 Manfaat Ajaibnya
-
6 Produk Anti Aging Sariayu agar Kulit Kencang dan Cerah, Cocok untuk 40 Tahun ke Atas