Suara.com - Beberapa perusahaan memang memiliki peraturan khusus dalam berbusana. Jika tak berbusana sesuai ketentuan, karyawan bersangkutan mungkin akan terlibat masalah.
Hal itu pun dirasakan oleh wanita bernama Giselle. Ia dibuat marah-marah gegara atasannya menegur cara berpakaiannya ketika berada di kantor.
Giselle marah-marah dan ia merekamnya kemudian ia bagikan melalui akun TikTok your_em_. Tentu ia sangat terkejut karena Giselle merasa kalau dirinya berpakaian sesuai dengan aturan kantor.
Video itu menampakan gaya busana Giselle ketika datang ke kantor. Ia terlihat memakai baju jumper warna biru dengan model crop. Atasannya itu kemudian ia padukan dengan celana legging hitam.
"Atasanku memanggilku untuk ke ruangannya dan mengajukan keluhan ke manajer gara-gara celana leggingku," tulisnya pada keterangan video.
Padahal baju yang ia kenakan menutupi bagian perut dan tidak tembus pandang. Namun, atasannya mengatakan kalau bajunya itu tidak pantas dipakai sebagai tenaga kesehatan.
"Aku pernah memakai baju seperti ini sebelumnya, tapi baru ini aku mendapat masalah," ungkapnya dalam video itu.
"Rupanya baju bagian belakangku terlihat terlalu banyak dan itu tidak pantas," sambungnya lagi.
"Padahal menggunakan celana legging diperbolehkan dalam peraturan, tetapi kenapa aku diminta mengganti celana leggingku ini," gerutunya lagi.
Baca Juga: 3 Hal yang Harus Dilakukan saat Pertama Kali Bekerja di Perusahaan
Unggahan itu lantas menarik warganet untuk berkomentar. Beragam komentar pun memenuhi unggahan itu.
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
7 Rekomendasi Lipstik yang Bisa Buat Blush On: Praktis, Bikin Bibir dan Pipi Jadi Merona
-
Sunscreen SPF 35 Bisa Samarkan Flek Hitam? Ini 3 Rekomendasi Produknya yang Mencerahkan
-
Susunan Upacara Hari Pahlawan 2025 Lengkap Sesuai Pedoman dari Kemensos
-
Doa Hari Pahlawan 2025: Meresapi Semangat Pahlawanku Teladanku dalam Upacara Bendera
-
Terpopuler: Karier Gubernur Riau Dulu Cleaning Service, Izin Pinkflash Ditarik BPOM
-
7 Rekomendasi AC 1/2 PK yang Bagus dan Awet, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
5 Toner Centella Asiatica untuk Meredakan Jerawat Meradang bagi Remaja, Mulai Rp30 Ribuan
-
Hidden Gem Kuliner di Pluit: Ada Lebih dari 30 Pilihan Makanan Autentik di Hawker Street!
-
Cristina Macina, Pemimpin Perempuan yang Dorong Masa Depan Pangan Berkelanjutan di Indonesia
-
Transformasi Para Muse Natasha Luxe di Panggung Jakarta Fashion Week 2026