Suara.com - Sosok crazy rich Pantai Indah Kapuk (PIK) Helena Lim sedang menjadi buah bibir. Hal ini karena ia terseret dalam kasus korupsi komoditas timah.
Kabar ini diketahui usai Kejaksaan Agung (Kejagung) RI menyita beberapa aset milik Helena Lim, meliputi 65 keping emas logam mulia seberat 1.062 gram.
Kemudian uang tunai senilai Rp75,4 miliar, 1.547 dollar Amerika, dan 411.400 dolar Singapura. Sejumlah uang ini ditemukan di beberapa lokasi berbeda oleh Kejagung RI.
Usai dikabarkan terseret dalam kasus korupsi, tentu publik langsung menyoroti kehidupan Helena Lim yang begitu mewah.
Berikut adalah beberapa barang branded milik Helena Lim. Mulai dari tas, sepatu, pakaian, hingga perhiasan berlian. Simak ya!
1. Tas
Helena Lim memiliki koleksi tas-tas mahal. Hal ini diketahui melalui unggahan kanal YouTube RCTI Infotainment.
Melalui video tersebut, Helena Lim memperlihatkan ruangan khusus yang digunakan dirinya untuk menyimpan tas-tas mahalnya.
Beberapa tas koleksi Helena Lim di antaranya adalah Hermes K28 Etoupe Epsom Ghw B seharga Rp340 juta, Hermes Casual Style Party Style Office Style Elegant Style Rp223,9 juta, dan masih banyak lagi.
Baca Juga: Gaya Hidup Hedon Helena Lim Crazy Rich PIK yang Terseret Korupsi, Habiskan Rp7 M Cuma Buat Pesta
2. Sepatu
Crazy rich PIK ini juga mempunyai koleksi sepatu-sepatu mahal yang disimpan di lemari khusus. Dalam kesempatan itu, Helena Lim mengaku sering membuat sepatu custom.
Selain itu, Helena Lim juga sering kali membeli satu model sepatu dengan warna yang berbeda-beda. Harga koleksi sepatunya pun begitu fantastis. Ada yang senilai Rp200 juta.
"Ada sepatu custom. Ada nama saya di belakangnya. Harganya Rp200 jta. Kalau engga mau lagi dipakai saya kasih ke temen atau ke family," beber Helena.
3. Pakaian
Sebagai seorang sosialita, Helena Lim juga memiliki koleksi pakaian dari brand fesyen kenamaan. Ia mengaku suka sekali dengan winter, pasalnya ia bisa lebih banyak bergaya.
Berita Terkait
-
Gaya Hidup Hedon Helena Lim Crazy Rich PIK yang Terseret Korupsi, Habiskan Rp7 M Cuma Buat Pesta
-
Koleksi Kendaraan Crazy Rich PIK Bikin Geleng-geleng Kepala, Ada Supercar yang Hadir di Game PUBG Mobile
-
Masa Lalu Helena Lim dari Keluarga Miskin, Kini Jadi Crazy Rich PIK Tapi Terseret Kasus Korupsi Timah
-
Terseret Kasus Korupsi, Crazy Rich PIK Helena Lim Punya Koleksi Tas Mewah Bejibun!
-
Kini Jadi Crazy Rich Hingga Diduga Terlibat Korupsi, Helena Lim Akui Masa Kecilnya Orang Susah
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
7 Parfum Murah dan Awet untuk Hijabers, Tetap Wangi Seharian Walau Terkena Keringat!
-
5 Rekomendasi Obat Jerawat Ampuh: Bisa Kempeskan dalam Semalam, Tak Khawatir Berbekas
-
Vitamin Apa Untuk Menghilangkan Flek Hitam? Ini 5 Pilihan Skincare dengan Bahan Aktif Paling Aman
-
Krim Apa yang Cepat Menghilangkan Flek Hitam? Ini 5 Rekomendasinya
-
6 Lulur Mandi Murah untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai dari Rp18 Ribuan Saja
-
5 Pilihan Lip Balm SPF untuk Lindungi Bibir saat Upacara Hari Pahlawan, Harga Terjangkau
-
5 Serum Vitamin C Terbaik untuk Meratakan Warna Kulit di Usia 30 Tahun, Bye Kulit Kusam!
-
Mengenang Antasari Azhar: Dari Jaksa Tegas hingga Ketua KPK di Era SBY yang Kontroversial
-
4 Shio Paling Hoki Secara Finansial Hari Ini: Rezeki Mengalir Deras!
-
5 Pilihan Sampo Hijab untuk Atasi Rambut Rontok dan Ketombe, Mulai Rp19 Ribuan