Suara.com - Oki Setiana Dewi dan Ria Ricis mengadakan buka bersama (bukber) belum lama ini. Kakak beradik itu memperlihatkan kebersamaan meeka.
Acara bukber Oki Setiana Dewi dan Ra Ricis juga dihadiri oleh keluarga. Nampak ibunda, suami dan anak-anak Oki pada momen tersebut.
Lewat akun Instagram pribadinya, Oki Setiana Dewi memperlihatkan sederet foto saat bukber bersama keluarga.
Pada kesempatan itu, istri Ory Vitrio mengenakan kaftan panjang warna hijau muda senada dengan hijabnya. Sementara itu, Ria Ricis memakai gamis polos warna hitam dan kerudung bir.
"Bukber," tulis Oki Setiana Dewi sebagai caption unggahannya seperti dikutip Senin (18/8/2023).
Untuk acara kali ini, mereka bukber di salah satu tempat makan. Namun, tak terlihat sosok putri Ria Ricis, Moana pada acara tersebut.
Setelah memperlihatkan foto bukber, kolom komentar unggahan Oki Setiana Dewi justru dibanjiri permintaan klarifikasi.
Ini lantaran Ria Ricis dinilai mendukung promosi produk pro Israel.
"Tolong jelaskan mbak Oki,, apakah yang dilakukan adeknya dgn mengiklankan KFC adalah halal,,sementara kita yang tak bisa berbuat apa apa hanya bisa boikot produk Israel," kata netizen.
Baca Juga: Tanpa Ria Ricis, Teuku Ryan Pakai Sepatu Kembaran dengan Moana Seharga Jutaan Rupiah
"Ustdzah gimana kok icis bisa kolab sama KFC di saat saya setiap hari menguarakan boikot'malah ada yang pngen KFc makin rame palestin sekarang semakin memprihatinkan," kata yang lain.
"Icis pendukung isrewel, di mana hatimu mbak, mohon klarifikasinya," celetuk netizen.
"Sedih kaka ustazah adik nya promo KFC demi cuan segala cara bukannya dibimbing adiknya ke jalan yang benar," tulis lainnya.
Sebelumnya, Ria Ricis diduga ikut program promosi produk KFC hingga menuai gelombang boikot. KFC adalah brand ayam goreng yang kerap diafiliasi sebagai produk pro Israel.
Pada laman Facebook KFC, terlihat poster dengan wajah Ria Ricis yang bakal jadi pengisi acara live Tiktok yang diadakan pada 8 Maet 2024. Alhasil, adik Oki Setiana Dewi tersebut panen komentar tajam usai dinilai tak membela Palestina.
Berita Terkait
- 
            
              Oki Setiana Dewi Asyik Makan di Depan Orang Berpuasa, Memang Boleh Begitu Menurut Hukum Islam?
 - 
            
              Rekomendasi Lokasi Bukber, Yuk Berburu Puluhan Kuliner Nusantara di Food Destinaton!
 - 
            
              Jauh-jauh Belajar Agama ke Makkah, Adab Oki Setiana Dewi sebagai Ustazah Dipertanyakan
 - 
            
              Makan Di Depan Orang Puasa, Oki Setiana Dewi Berdalih: Dari Siang Nggak Makan
 - 
            
              Adab Oki Setiana Dewi Makan di Depan Orang Puasa Ramai Dicibir, Memang Bagaimana Hukumnya?
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              5 Rekomendasi Sepatu Lokal Terbaik untuk Jalan Kaki Santai, Harga di Bawah 500 Ribu
 - 
            
              6 Shio Paling Beruntung Hari Ini, 4 November 2025: Cinta, Rezeki, dan Harmoni Mengalir Deras
 - 
            
              Masakan Lebih Creamy dan Lezat, Rahasianya Ada di Jenis Susu yang Dipilih!
 - 
            
              Tanggal Merah November 2025 Apakah Ada? Ini Daftar Hari Besar Nasional dan Liburnya
 - 
            
              Ditangkap dalam OTT KPK, Segini Total Harta Kekayaan Gubernur Riau Abdul Wahid
 - 
            
              7 Rekomendasi Sepatu Terbaik 2025 untuk Pelari Kaki Lebar dari Brand Lokal hingga Luar
 - 
            
              Adu Pesona Raisa dan Sabrina Alatas: Diva Pop Vs Chef Muda yang Tengah Jadi Sorotan
 - 
            
              Gen Z Malaysia Jatuh Cinta pada Indonesia: Rahasia Promosi Wisata yang Tak Terduga!
 - 
            
              Profil Gubernur Riau Abdul Wahid yang Ditangkap KPK: Latar Belakang, Pendidikan dan Karier Politik
 - 
            
              Penampakan Future House yang Diduga Disiapkan Hamish Daud dan Sabrina Alatas