Suara.com - Syahrini kerap mengundang penampilan dengan gaya mewahnya yang sering gonta-ganti barang branded. Selama Ramadan, istri Reino Barack tersebut sering memperlihatkan gaya busana pilihannya.
Tak lama setelah menikah dengan Reino Barack, Syahrini memutuskan tampil lebih Islami dengan mengenakan hijab. Semenjak saat itu, gaya busanya menjadi tertutup.
Lewat akun Instagram pribadinya Kamus (28/3/2024), Syahrini memajang potret dirinya dalam balutan busana muslim warna putih. Pelantun lagu 'Sesuatu' itu menunjukkan berbagai pose dan menandai lokasi foto di Singapura.
Dalam postingannya, Syahrini mengenakan gamis warna putih yang dipadukan dengan jaket bergaris warna-warni. Ia juga memakai hijab warna senanda begitu juga dengan aksesorisnya.
Hasil penelusuran, jaket Syahrini keluaran Modesens. Di situs resmi, jaket itu seri Mary Katrantzou Cuckoo Copped Striped Wool-blend Twill Jacket in Burgundy yang dibanderol dengan harga 1.865 USD atau setara Rp29,6 juta.
Sementara itu, sepatu Syahrini adalah produk rumah mode Chanel. Dilihat dari akun @/fashionsyahrini, sepatu itu ialah seri Mary Jane Pumps seharga Rp22,9 juta
Adapun tas yang ditenteng Syahrini berasal dari brand favorit old money, Loropiana seri Extra Pocket senilai Rp33,7 juta.
Tak hanya produk luar negeri, rupanya untuk penutup kepala Syahrini memakai hijab dari brand-nya sendiri. Hijab segi empat dengan motif bunga itu produk Fatimah Syahrini seri SYR Blossom Heaven Hijab yang di e-commerce dipatok Rp399 ribu.
Bila ditotal, outfit Syahrini dari empat item fashion tersebut menyentuh angka Rp86,6 juta, belum dengan jam tangan dan kacamata yang harganya diprediksi fantastis.
Baca Juga: Harga Beda Tipis dengan Punya Syahrini, Begini Penampakan Tas Hermes Mini Kelly Milik Aisyahrani
Berita Terkait
-
Modelnya Unik, Harga Sepatu Syahrini Kalahkan Selera Nagita Slavina
-
Dianggap Tak Mau Kalah dari Aurel Hermansyah, Adik Syahrini Ikut-ikutan Pamer Tas Mewah
-
Dikabarkan Hamil, Syahrini Tampil dengan Outfit Menutupi Perut Sambil Tenteng Tas Mewah Harga Rp1,2 Miliar
-
Unggah Foto Pakai Outfit Cokelat-Putih, Harga Sepatu dan Tas Syahrini Bikin Geleng Kepala
-
Harga Beda Tipis dengan Punya Syahrini, Begini Penampakan Tas Hermes Mini Kelly Milik Aisyahrani
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
5 Rekomendasi Obat Jerawat Ampuh: Bisa Kempeskan dalam Semalam, Tak Khawatir Berbekas
-
Vitamin Apa Untuk Menghilangkan Flek Hitam? Ini 5 Pilihan Skincare dengan Bahan Aktif Paling Aman
-
Krim Apa yang Cepat Menghilangkan Flek Hitam? Ini 5 Rekomendasinya
-
6 Lulur Mandi Murah untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai dari Rp18 Ribuan Saja
-
5 Pilihan Lip Balm SPF untuk Lindungi Bibir saat Upacara Hari Pahlawan, Harga Terjangkau
-
5 Serum Vitamin C Terbaik untuk Meratakan Warna Kulit di Usia 30 Tahun, Bye Kulit Kusam!
-
Mengenang Antasari Azhar: Dari Jaksa Tegas hingga Ketua KPK di Era SBY yang Kontroversial
-
4 Shio Paling Hoki Secara Finansial Hari Ini: Rezeki Mengalir Deras!
-
5 Pilihan Sampo Hijab untuk Atasi Rambut Rontok dan Ketombe, Mulai Rp19 Ribuan
-
9 Inspirasi Outfit Hari Pahlawan Simpel untuk Acara Kantor, Sat Set Anti Ribet