Suara.com - Sosok selebriti Ruben Onsu kini dilanda prahara yang terjadi di kehidupan keluarganya.Sebelumnya, ia sempat berkonflik dengan sang adik, Jordi Onsu. Kini ia juga harus mengalami kerenggangan dalam rumah tangga dengan sang istri, Sarwendah.
Publik sempat berasumsi bahwa perbedaan sikap antara Ruben Onsu dan Sarwendah terhadap Jordi Onsu menjadi latar belakang goncangan rumah tangga mereka.
Lantas, bagaimana sikap Ruben Onsu dan Sarwendah dalam menghadapi konflik Ruben vs Jordi?
Benarkan perbedaan sikap tersebut menjadi alasan Ruben dan Sarwendah pisah rumah?
Ruben sempat blokir nomor Jordi sampai rajin konsultasi
Konflik antara Ruben dan adiknya ternyata cukup serius.
Sampai-sampai, Ruben enggan menjalin komunikasi dengan Jordi.
Pengacara Ruben, Minola Sebayang kepada wartawan Kamis (2/5/2024) menegaskan bahwa konflik antara kedua saudara tersebut berawal dari miskomunikasi bisnis yang mereka jalankan.
Minola juga sontak menepis rumor miring terkait alasan mengapa Ruben dan Jordi berkonflik.
Baca Juga: Sarwendah Gundah Dituduh Gugat Cerai Ruben Onsu, Bingung Jawab Pertanyaan Anak-Anak
Sikap Ruben dalam menghadapi konflik tersebut cukup dingin. Sebab menyinggung sebelumnya, Ruben bahkan sampai memblokir nomor kontak WhatsApp Jordi.
Jordi membenarkan hal tersebut, sebagaimana yang ia utarakan kepada media pada Kamis (2/5/2024).
Jordi sempat kesusahan untuk mengontak kakaknya tersebut. Bahkan, ia mengaku Ruben telah memblokir komunikasi sejak setahun yang lalu.
Minola di kesempatan yang terpisah juga mengungkap bahwa Ruben sampai harus berkonsultasi terkait rumah tangga di tengah konfliknya dengan Jordi dan Sarwendah.
Sarwendah ternyata 'dekat' dengan Jordi
Berbeda dengan sikap Ruben yang dingin terhadap adiknya, Sarwendah justru masih menjalin komunikasi dengan Jordi.
Berita Terkait
-
Kesal Sarwendah Kelewat Hemat, Ruben Onsu Padahal Pernah Dapat Kado Jam Tangan Rp120 Juta
-
Betrand Peto Kini Ikut Sarwendah Angkat Kaki, Jordi Onsu Pernah Beri Wejangan
-
Sederhana Meski Ortu Bergelimang Harta: Bertrand Peto Terciduk "Mesra" Sama Mobil Klasik Seharga Nmax
-
Onyo Disebut Kelewat Manja dengan Sarwendah, Siapa Kekasih Betrand Peto?
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
Satu dari Tiga Pemimpin Bisnis Global Adalah Perempuan, Tapi Modal Masih Jadi Kendala
-
Dari Barat ke Timur, Sorong Kedatangan Toko Retail yang Hadirkan Pengalaman Belanja Seru
-
Jelang Akhir Tahun, Lonjakan Pengiriman Paket Bikin Banyak yang Lupa Soal Ini
-
7 Fakta Kereta Rata Pralaya, Pusaka Kraton Solo untuk Pemakaman Pakubuwono XIII
-
7 Rekomendasi Warna Lipstik Pigmented untuk Kulit Sawo Matang, Mulai Rp50 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Azarine Mengandung Vitamin C untuk Kulit Remaja Berjerawat
-
Urutan Skincare Cowok Remaja hingga Dewasa Muda Biar Wajah Cerah: Ini Rekomendasinya
-
3 Zodiak Paling Beruntung soal Asmara di November 2025, Cinta Lagi Manis-manisnya
-
6 Model Frame Kacamata yang Stylish dan Keren di 2025, Mana Pilihanmu?
-
Kapan Jumat Kliwon Bulan November 2025? Catat Ini Tanggalnya