Suara.com - Nikita Mirzani belum lama ini mendapatkan job manggung di salah satu tempat karaoke di Padang. Ia berhasil mendapatkan saweran bernilai fantastis ketika bernyanyi di sini.
Seperti melansir dari unggahan kanal YouTube Crazy Nikmir REAL pada Rabu (10/7/2024), terlihat momen ketika Nikita Mirzani sedang manggung di Tee Box Room Music Room Padang.
Mengenakan illusion sheer-panel bodysuit yang dipadukan dengan spiral leggings dari Mugler, Nikita Mirzani menyanyikan beberapa lagu hits di Indonesia.
Beberapa lagu yang dinyanyikan oleh ibu Azka dan Arkana tersebut meliputi Teman Tapi Mesra dari Ratu, Pergilah Kasih dari Chrisye, Emang Dasar dari Wali, dan Pudar dari Rossa.
Nikita Mirzani mendapatkan saweran dari para penonton saat manggung. Hasil saweran tersebut digunakan untuk membayar royalti dan dibagi-bagikan ke karyawannya.
"Padahal gue lho yang capek, sampai suara serak. Yang nyanyi yang lebih gede," kata Nikita sambil menghitung uang saweran.
"Gue yang capek gila," imbuhnya.
"Kita harus memanusiakan karyawan," sahut salah satu karyawan Nikita.
"Enggak ada lo," ujar Nikita masih sambil membagi-bagi uang saweran.
Baca Juga: Bongkar Penyebab Ayu Ting Ting Batal Nikah, Nikita Mirzani Singgung Miras dan Judi Online
Para karyawan mendapatkan jatah sebesar Rp2,5 juta. Sementara itu, artis yang diisukan sempat menjalin hubungan asmara dengan Rizky Irmansyah itu mengambil sisanya.
"Dah ambil. Sisanya buat gue, kan gue yang kerja. Rp2,5 juta lumayan lho," ujar Nikita.
Momen Nikita Mirzani membagi-bagikan saweran kepada karyawan ini sontak viral. Dikutip dari unggahan akun TikTok @/wow25523 banyak yang memuji kedermawananan Nikita.
"Nikita Mirzani dermawan banget. Habis kerja dapat duit langsung bagi-bagi," ujar warganet.
"Keren apa adanya," timpal warganet.
"MasyaAllah berkah," imbuh warganet.
Berita Terkait
-
Bongkar Penyebab Ayu Ting Ting Batal Nikah, Nikita Mirzani Singgung Miras dan Judi Online
-
Beda Alasan Ayu Ting Ting Hempas Adit Jayusman dan Lettu Fardhana, Nikita Mirzani Singgung Judol-Miras
-
Bukan Cuma Nipu, Manager Fuji Juga Dalang di Balik Perseteruan dengan Nikita Mirzani
-
Sang Ayah Punya Pekerjaan Mentereng, Begini Megahnya Rumah Masa Kecil Nikita Mirzani
-
Nikita Mirzani Bongkar Nasib Pertunangan Ayu Ting Ting: Ya Memang Sudah...
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
5 Rekomendasi Sunscreen dengan Tekstur Gel: Ringan, Cepat Meresap, Perlindungan Maksimal
-
Kepedesan Makan Mi, Ahn Hyo Seop Bikin Histeris Fans
-
Cara Baru Manusia Hadapi Kecanggihan AI: Kuncinya Ada di Kolaborasi!
-
Prof. Elisabeth Rukmini: Menenun Sains, Makna, dan Masa Depan Perguruan Tinggi
-
Umrah Kini Bisa Mandiri, Segini Beda Harganya Dibanding Pakai Travel Agent
-
5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung Alpha Arbutin untuk Hempas Flek Hitam Membandel di Usia 40
-
4 Smartwatch untuk Wanita Tangan Besar, Fitur Lengkap dengan Pemantau Kesehatan dan GPS
-
7 Rekomendasi Lipstik untuk Bibir Hitam yang Aman dan Harga Terjangkau!
-
Cara Melakukan Umrah Mandiri, Segini Biayanya!
-
Apa Manfaat Budaya Makan Pakai Tangan Langsung? Viral Jadi Bahan Perdebatan di X