Suara.com - Gestur Paula Verhoeven dan Baim Wong saat menjalani sidang cerai perdana di Pengadilan Agama Negeri Selatan pada Rabu (23/10/2024) menuai sorotan. Pakar mikro ekspresi Kirdi Putra menyebut Baim-Paula saling menunjukkan sikap mati rasa atau kebas.
Bukan tanpa sebab, berdasarkan pengamatan Kirdi Putra, baik Paula Verhoeven maupun Baim Wong cenderung memperlihatkan reaksi datar tidak meluap-luap.
"Apa yang ditampilkan Paula dan Baim bukan sebuah reaksi yang eksplosif. Bukan reaksi yang meledak-ledak. Bukan reaksi yang sifatnya penuh kemarahan atau ketakutan," ungkap Kirdi Putra seperti dilihat dari YouTube Cumicumi.
"Menurut saya, mereka lebih cenderung mulai numb. Artinya mulai kebas, karena mereka untuk di titik sekarang, kalau diamati ceritanya Baim dan bagaimana Paula merespons," imbuhnya.
Ini lantaran permasalahan Baim Wong dan sang istri sudah terjadi sejak lama. Bukan dalam hitungan hari tapi sudah berbulan-bulan, sehingga keduanya dianggap sudah berproses menyikapi huru hara dalam rumah tangga mereka.
"Jadi buat saya, kata-kata dingin atau kikuk tak mencerminkan bagaimana mereka merespons satu sama salin di pengadilan. Kata-kata buat mereka adalah, sudah kebas," bebernya.
Baik Baim Wong maupun Paula Verhoeven disebut sama-sama memakai 'topeng' saat dipertemukan di ruang sidang cerai. Apa yang ditampakkan pun terkesan hanya basa-basi.
"Mereka sudah menampilkan topeng, udah siap dengan topeng masing-masing. Si Paula juga tersenyum sedikit simpul, ketika disebutkan majelis hakim ketika harus menunjukkan bukti transferan. Sudah senyum basa-basi," pungkasnya.
Baim Wong menjatuhkan talak kepada Paula Verhoeven sejak April 2024. Namun, ayah dua anak tersebut baru resmi melayangkan gugatan perceraian enam bulan setelahnya.
Baca Juga: Dikira Menangis Setelah Bertemu Paula di Sidang Cerai, Baim Wong Santai: Bisa Aja!
Berita Terkait
-
Bukan Sosok Sembarangan, Ini Profil Alvon Kurnia Palma: Pengacara yang Dipilih Paula Verhoeven Gantikan Ana Sofa
-
5 Kontroversi Baim Wong Terkait Perceraian, Tuduh Paula Selingkuh Hingga Tampil Stylish di Sidang Perdana
-
Dihujat Habis-habisan usai Ceraikan Paula Verhoeven, Baim Wong Mulai Salahkan Diri Sendiri
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Gibran Hadiri Acara Mancing Gratis di Bekasi, Netizen Heboh: Akhirnya Ketemu Jobdesk yang Pas!
- 7 Mobil Bekas Terbaik untuk Anak Muda 2025: Irit Bensin, Stylish Dibawa Nongkrong
- Suzuki Ignis Berapa cc? Harga Bekas Makin Cucok, Intip Spesifikasi dan Pajak Tahunannya
- STY Siap Kembali, PSSI: Tak Mudah Cari Pelatih yang Cocok untuk Timnas Indonesia
Pilihan
-
Barcelona Bakal Kirim Orang Pantau Laga Timnas Indonesia di Piala Dunia U-172025
-
Menkeu Purbaya Pamer Topi '8%' Sambil Lempar Bola Panas: Target Presiden, Bukan Saya!
-
Hore! Purbaya Resmi Bebaskan Pajak Bagi Pekerja Sektor Ini
-
Heboh di Palembang! Fenomena Fotografer Jalanan Viral Usai Cerita Istri Difoto Tanpa Izin
-
Tak Mau Ceplas-ceplos Lagi! Menkeu Purbaya: Nanti Saya Dimarahin!
Terkini
-
5 Parfum dengan Wangi Horor, Cocok Dipakai saat Halloween
-
7 Arti Mimpi Dicakar Kucing Menurut Primbon, Tak Selalu Berarti Hal Buruk
-
5 Shio Paling Beruntung 30 Oktober 2025: Rezeki Melimpah dan Hubungan Membaik
-
Langkah-Langkah Menyusun Surat Elektronik untuk Permintaan Donasi
-
7 Tren Kecantikan Vintage yang Diprediksi Akan Booming Lagi
-
Gugat Cerai Deddy Corbuzier, Intip Pendidikan Sabrina Chairunnisa
-
Ramalan Zodiak 30 Oktober 2025: Peluang Emas Menanti, Tapi Awas Jebakan Batman!
-
Misteri dan Keindahan Dataran Tinggi Dieng Petualangan di Antara Kabut
-
Inhaler Legendaris Thailand Ditarik Gegara Terkontaminasi Bakteri, Hati-hati Sebelum Beli!
-
Cara Membedakan Bakso Sapi vs Bakso Babi, Belajar dari Kasus Warung Viral di Bantul