Suara.com - Melebarkan sayap karir ke Malaysia, Fuji langsung menerima brand hijab bernama Hijabsita. Dalam unggahan terbaru di beberapa sosial media Hijabista, terlihat Fuji menggunakan beberapa pakaian muslim yang menutupi tubuh dan rambutnya.
Brand tersebut memang tengah memperluas penjualannya ke Singapura dan Thailand.
Ketika dipakai Fuji, gaya hijab yang jadi tren di Malaysia ini ternyata cocok juga untuk warga Indonesia. Bisa buat gebrakan tampil beda di lebaran nanti, nih!
Lantas, apa sebenarnya perbedaan tren hijab di Indonesia dan Malaysia? Berikut adalah beberapa di antaranya.
1. Segi empat vs pashmina
Di Indonesia, Anda bisa menemukan model hijab yang bervariasi. Mulai dari segi empat, pashmina, sampai instan. Meski begitu, segi empat masih menjadi yang paling diminati.
Berbeda dengan Indonesia, wanita di Malaysia justru lebih sering memakai hijab model pashmina. Model hijab ini dipercaya bisa memberikan kesan lebih rapi dan kekinian.
2. Warna variatif vs dominan putih
Di Indonesia, brand-brand hijab biasanya mengeluarkan variasi warna cukup beragam. Mulai dari warna-warna netral, seperti putih, cokelat, dan hitam, sampai warna yang lebih berani, seperti biru laut dan kuning.
Baca Juga: Disuruh Buka Hijab, Della Puspita Sakit Hati Ditawari Syuting Bayaran Tinggi!
Jika Anda pergi ke Malaysia, Anda akan lebih sering menemui hijab dengan dominasi warna putih.
3. Corak vs polos
Meski hijab polos masih menjadi unggulan di Indonesia, tidak sedikit pula yang memilih hijab motif atau corak.
Sementara itu, Anda mungkin lebih sulit menemui merk hijab Malaysia yang menyediakan varian corak.
4. Gamis dan baju kurung
Sebagai pasangan hijab, banyak hijabers Indonesia yang memilih untuk memakai gamis. Meski dulu identik dengan ibu-ibu, saat ini sudah banyak model gamis kekinian.
Berita Terkait
-
Tutorial Hijab ala Geni Faruk Pakai Anting di Luar Jilbab, Bagaimana Hukumnya dalam Islam?
-
Boy Hamzah Tanggapi Pernyataan Istri yang Mau Lepas Hijab, Berawal dari Kasus Gus Miftah
-
Heboh! Lolly Lepas Hijab, Razman Arif Nasution Murka ke Nikita Mirzani
-
Girang Unggah Foto Terbaru Laura Meizani Tanpa Hijab, Nikita Mirzani: Dia Sudah Sadar
-
Syahnaz Sadiqah Pamer Gaya Hijab, Perubahan Wajahnya Jadi Gunjingan: Hidung Baru?
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Bukan Sekadar Cake, Clairmont Kini Jual Cookies Lembut hingga Jamu di Showroom Terbaru Bintaro
-
Ini 6 Shio Paling Hoki pada 15 Januari 2026, Cek Keberuntunganmu Besok!
-
Memoar Broken Strings Karya Aurelie Moeremans Viral, Apa Bedanya dengan Biografi?
-
Bekas Cat Rambut Sulit Hilang? 3 Trik Ampuh Basmi Noda Hitam di Tangan
-
10 Ucapan Isra Miraj 2026 dalam Bahasa Arab, Lengkap dengan Artinya
-
7 Sepatu Gym Wanita Lokal, Harga Murah di Bawah Rp500 Ribu, Kualitas Juara
-
Bisa Bikin Rezeki Seret? Jangan Simpan 3 Barang Ini di Dapur Menurut Feng Shui
-
45 Kartu Ucapan Isra Miraj 2026 Untuk Bos, Sopan, Profesional dan Berkesan
-
9 Susu untuk Tulang Kuat Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Tetap Aktif dan Sehat
-
5 Rekomendasi Peeling Gel untuk Memudarkan Flek Hitam di Usia 40-an, Wajah Glowing Bebas Noda