Suara.com - AC 1/2 PK menjadi salah satu pilihan favorit. Ukuran compact dan konsumsi dayanya yang relatif rendah membuat tipe ini banyak dicari.
Selain hemat daya, AC setengah PK juga kerap dilengkapi dengan fitur modern seperti turbo cooling, mode tidur, hingga pengendalian lewat aplikasi.
Beberapa produk pendingin ruangan bahkan dirancang ramah lingkungan dengan teknologi terbaru, misalnya penggunaan freon R32 hingga iECO atau Gear Control.
Meski kapasitasnya lebih kecil dibanding AC 1 PK, performa AC 1/2 PK tetap bisa diandalkan, asalkan digunakan pada ruangan yang sesuai.
Lalu, sebenarnya berapa daya listrik yang dibutuhkan oleh AC 1/2 PK?
Dilansir dari website Midea, AC 1/2 PK mengonsumsi daya listrik sekitar 350-500 watt. Jumlah ini bisa berbeda tergantung dari jenis dan teknologi AC-nya.
Sementara itu, AC 1 PK umumnya mengonsumsi daya sekitar 700-1.000 watt. Makin besar kapasitas pendinginannya, biasanya akan makin tinggi pula daya listriknya.
Perbedaan mencolok juga terlihat antara tipe inverter dan non-inverter. Tipe inverter lebih efisien karena bisa menyesuaikan kinerja sesuai suhu ruang.
Berbeda dengan tipe non-inverter yang menggunakan daya konstan saat bekerja. Hal ini membuat konsumsi listriknya cenderung lebih besar.
Baca Juga: 4 Rekomendasi AC 1/2 PK Terbaik 2025, Hemat Listrik dan Cepat Dingin
Supaya penggunaan listrik tetap efisien, pastikan untuk mengecek label energi pada produk yang mencantumkan daya listrik dan tingkat efisiensinya.
Rekomendasi AC Setengah PK Terbaik
1. TCL AC TAC 05 CSD/XBS 0.5 PK
Harga di Shopee mulai: Rp2.439.900
Salah satu rekomendasi AC 1/2 PK dari TCL ini menawarkan kenyamanan maksimal. Dengan tingkat kebisingan hanya 22 dB.
Fitur Turbo Mode-nya mampu membuat ruangan cepat dingin hanya dalam waktu 30 detik, sementara aliran udara cepatnya mencapai 600 m³ per jam.
Selain itu, AC ini memiliki lapisan tahan karat dan panas, serta freon R32 yang efisien energi sekaligus ramah lingkungan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Nisfu Syaban Baca Yasin 3 Kali Setelah Maghrib untuk Apa? Ini Penjelasannya
-
5 Rekomendasi Sunscreen untuk Kulit Berminyak Paling Murah di Indomaret
-
Apa Warna Lipstik untuk Bibir Tipis? Ini 5 Rekomendasi Produknya
-
5 Sunscreen Wardah untuk Cegah Kerutan dan Flek Hitam di Usia 55 Tahun ke Atas
-
7 Rekomendasi Lipstik untuk Bibir Gelap agar Terlihat Muda dan Fresh
-
5 Rekomendasi Sunscreen yang Cocok untuk Kulit Kering dan Kusam
-
5 Serum Wardah Paling Laris untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan di Usia 50-an
-
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
-
Tak Sekadar Juara, Ini Cerita Inspiratif di Balik Kompetisi Robotik Siswa Indonesia
-
3 Cushion Pixy untuk Tutupi Garis Halus pada Lansia Usia 50 Tahun ke Atas