Ilustrasi mengisi pelumas mesin mobil (Shutterstock).
Suara.com - Mobil yang irit bahan bakar menjadi salah satu prioritas konsumen dalam membeli mobil. Namun sayang, saat produk sudah ada di tangan. Meski dikenal irit, konsumsi bahan bakar ternyata tetap boros.
Mari kenali, mengapa mobil bisa mengalami boros bahan bakar. Mengutip mobil88, ada beberapa faktor yang membuat mobil jadi ugal-ugalan dalam menenggak sumber tenaga ini.
Ada tiga alasan utama mengapa bahan bakar kendaraan roda empat menjadi boros, yaitu:
Filter Udara Kotor
- Filter udara yang kotor akan menghambat aliran udara saat masuk ke ruang bakar, hal ini dapat menurunkan performa mobil terutama di bagian pacu dan menimbulkan gejala ngelitik (knocking).
Kerak di Ruang Mesin
- Hal ini bisa timbul karena mobil tidak diisi bahan bakar sesuai spesifikasi.
- Bisa juga karena jarang mengganti oli secara rutin, sehingga banyak kerak atau kotoran dari sisa-sisa pembakaran yang tidak dibersihkan oleh pelumas.
- Munculnya kerak ini bisa membuat volume ruang bahan bakar menjadi lebih kecil, sehingga tenaga mesin yang dihasilkan akan semakin berkurang.
Injektor Kotor
- Lubang nozzle injektor bahan bakar yang ada di mobil-mobil modern saat ini dibuat sangat kecil sehingga mudah tersumbat. Akhirnya, pembakaran bahan bakar menjadi tidak sempurna dan bisa mengurangi efisiensi bensin mobil.
- Sumbatan di injektor ini juga bisa disebabkan karena kotornya tangki bahan bakar, atau biasa mengisi BBM ketika kondisi kosong, sehingga kotoran di dasar tangki BBM ikut naik ke ruang mesin.
Tips agar bahan bakar tak boros
Isi Bahan Bakar Sesuai Rekomendasi
- Pabrikan mobil selalu menganjurkan standar BBM yang dibutuhkan oleh mobil, sesuai spesifikasi mesin mobil itu sendiri.
- Ini alasan mobil yang awalnya irit, tiba-tiba menjadi boros. Tindakan mengganti jenis BBM dengan RON yang lebih rendah akan menyebabkan mesin mobil tidak bisa bekerja dengan baik.
Kebiasaan berkendara
Baca Juga: Berprestasi Cemerlang, Ralf Speth Mengasuh Jaguar Land Rover dan TVS
- Jangan sering menekan pedal gas secara dalam, cukup diurut saja secara perlahan.
- Usahakan juga pindah gigi di bawah 2.000 rpm dan saat melaju di jalan tol kecepatan maksimal tidak lebih dari 100 km per jam.
Komentar
Berita Terkait
-
Bujet Rp10 Juta? Ini 5 Motor Bekas yang Nggak Cuma Murah, tapi Juga Bandel!
-
Daihatsu Rocky Hybrid Dapat Sambutan Positif di Pasar SUV Kompak Elektrifikasi Indonesia
-
5 Mobil Bekas Teririt September 2025 Lengkap dengan Taksiran Pajak plus Konsumsi BBM
-
5 Rekomendasi Mobil Turbo Murah September 2025, Cocok Buat Harian dan Gaya
-
5 Rekomendasi Mobil Harga Rp60 Jutaan September 2025: Awet, Cocok untuk Persiapan Krisis Ekonomi
Terpopuler
- 7 Sepatu New Balance Diskon 70 Persen di Sports Station, Mulai Rp100 Ribuan
- Petugas Haji Dibayar Berapa? Ini Kisaran Gaji dan Jadwal Rekrutmen 2026
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Shio Paling Beruntung Besok 25 November 2025, Cuan Mengalir Deras
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
Terkini
-
5 Fakta Changan Deepal S07 SUV Listrik Pesaing BYD, Interior Ala Kapal Pesiar dan Jarak Tempuh Oke
-
Baju Yamaha Jeroan Honda, Motor Listrik Bertampang Ala Vespa Siap Guncang Pasar Asia
-
10 Motor Terbaik untuk Ibu Rumah Tangga, Murah Perawatan dan Praktis Dikendarai
-
Terpopuler: Aturan Baru Subsidi BBM, Barang Haram untuk Masuk Bagasi Motor
-
5 Motor Matic 110cc yang Irit untuk Ojol, Lengkap dengan Port Charger USB
-
6 Mobil Matic Bekas yang Irit BBM dan Jarang Rewel untuk Wanita Karier
-
6 Rekomendasi Mobil Sat Set yang Cocok untuk Wanita Bertubuh Pendek
-
5 Fakta Aturan Subsidi BBM Terbaru: Pajero Sport dan Fortuner Tak Boleh Beli Solar Murah
-
9 Mobil Honda Terbaik Sepanjang Masa di Indonesia dan Harga Terbarunya
-
5 Motor Matic dengan Tangki Bensin Besar, Cocok untuk Perjalanan Jauh