Suara.com - Kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) mempengaruhi pengaturan keuangan masyarakat. Para pengguna kendaraan pasti berusaha mencari cara agar konsumsi bahan bakar kendaraannya lebih irit.
Selain menerapkan gaya berkendara yang baik, ada beberapa komponen sepeda motor yang perlu dirawat agar konsumsi BBM sepeda motor jadi lebih irit.
Berikut daftar komponen yang perlu diperhatikan jika ingin irit BBM, seperti dikutip dari WahanaHonda. Keenam komponen ini adalah bagian paling memberi pengaruh terhadap konsumsi bahan bakar sepeda motor. Yaitu:
Busi
Merawat dan menjaga kondisi busi agar tetap baik dan optimal sama dengan menjaga proses pembakaran di ruang bakar tetap sempurna.
Jika pembakaran selalu dalam kondisi sempurna, tenaga yang dihasilkan dari proses pembakaran campuran bahan bakar dan udara akan tetap optimal. Dengan demikian, konsumsi bahan bakar jadi lebih irit.
Ketika busi tak terawat, membuat kinerjanya menurun. Salah satu penyebabnya bisa diakibatkan oleh penumpukan kotoran sisa pembakaran di ujung elektroda, sehingga api yang dihasilkan busi tidak besar menjadikan pembakaran kurang sempurna dan membuat output tenaga mesin tidak optimal.
Filter Fuel Pump
Membersihkan dan mengganti filter fuel pump secara rutin akan membuat proses aliran bahan bakar ke ruang bakar tetap sempurna sesuai dengan kebutuhan kerja mesin. Asupan bahan bakar yang sesuai akan membuat kinerja mesin tetap optimal.
Baca Juga: Daftar Merek Sepeda Motor Listrik yang Ramaikan IMOS 2022, Bisa Dicoba Langsung
Tapi jika filter fuel pump tak terawat, kotoran yang menempel di filter akan menghambat aliran bahan bakar ke ruang bakar sehingga proses pembakaran akan terganggu. Jika demikian, tenaga yang dihasilkan mesin akan berkurang.
Injektor
Kondisi injektor akan selalu terjaga jika pemilik sepeda motor rutin melakukan perawatan dan pemeriksaan sepeda motornya ke bengkel resmi Honda.
Injektor yang selalu dalam kondisi baik, membuat proses pengkabutan bahan bakar di ruang tetap sempurna sehingga tak ada bahan bakar yang terbuat sia-sia.
Filter Udara
Sama seperti filter fuel pump. Jika filter udara selalu dalam kondisi bersih dan baik akan membuat aliran udara segar ke ruang bakar akan optimal, sehingga proses pembakaran tetap sempurna.
Berita Terkait
-
Harga Mobil Toyota Agya Bekas Terbaru 2026, City Car yang Irit BBM
-
5 Mobil Suzuki Bekas Paling Irit BBM dan Jarang Rewel untuk Pekerja Budget Mepet
-
Butuh Mobil Kencang tapi Tetap Irit BBM? Ini Dia Honda Jazz GE8, Bekasnya Cuma Rp100 Jutaan
-
Seberapa Irit Suzuki Fronx? Intip Konsumsi BBM, Spesifikasi, Harga Bekas hingga Pajaknya
-
5 Mobil Mirip Isuzu Panther yang Irit BBM dan Bandel untuk Jangka Panjang
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Lebarkan Sayap, BYD Incar India untuk Jadi Tempat Produksi Baru
-
Trump Naikkan Tarif Korea Selatan, Saham Hyundai dan Kia Langsung Anjlok
-
Suzuki Menyerah dan Pilih Jual Pabrik Produksi ke Ford
-
5 Rekomendasi Motor Bebek 150cc Paling Murah 2026 di Indonesia
-
Apakah Aman Mengganti Oli CVT Mobil Pakai Oli After Market?
-
5 Mobil Hatchback Terbaik Budget Rp50 Juta Rekomendasi Mas Wahid
-
Harga Mitsubishi Destinator Baru vs Bekas, Selisihnya Bikin Mikir
-
Mitsubishi Xforce Ubah Standar SUV Kompak Tanah Air, Tawarkan Fitur Canggih dan Kabin Luas
-
3 Rekomendasi Mobil City Car Bekas yang Paling Gampang Diparkir untuk Pemula
-
Toyota Indonesia Kuasai 58 Persen Ekspor Otomotif Nasional Lewat Mobil Hybrid Rakitan Lokal