Suara.com - Mobil lawas ternyata tak selamanya punya kualitas rendahan. Faktanya, ada sederet mobil tua dan mobil bekas dengan performa bak mobil baru yang dapat dibeli dengan seharga motor Honda BeAT unit baru.
Adapun harga pasar Honda BeAT terbaru kini mencapai nominal Rp18 juta hingga Rp20 jutaan di berbagai dealership resmi.
Uang puluhan tersebut akhirnya bisa juga untuk dibelanjakan mobil lawas yang cocok bagi pemula untuk mengasah kemampuan berkendara mereka sebelum membeli unit baru di kemudian hari.
Mesin dari beberapa mobil lawas yang ada dalam daftar rekomendasi ini juga tak mudah keok di jalanan dan tetap bandel.
Berikut rekomendasi 5 mobil tua kondisi bekas yang cocok bagi pengendara pemula.
Toyota Corolla DX
Toyota Corolla DX memang kini jarang ditemukan di pasar mobil bekas. Kendati langka, Toyota Corolla DX tetap dijual dengan harga yang masuk akal.
Toyota Corolla DX juga memberikan vibes jadul seperti di jalanan Jepang puluhan tahun yang lalu. Kesan vintage dari mobil ini akhirnya menjadi daya tarik tersendiri bagi beberapa orang.
Mesin dari Toyota Corolla DX juga terbilang tak ketinggalan zaman dan tetap bisa bersaing di jalanan.
Toyota Corolla DX dibekali dengan mesin 4K dengan kapasitas 1.300 cc. Mesin tersebut berspesifikasi 4 silinder, 8 klep, dan konfigurasi noken-as tunggal (SOHC).
Baca Juga: 5 Mobil Bekas Murah untuk Grab: Tahun Muda, BBM Irit, Mulai Rp60 Jutaan!
Mobil lawas ini bisa dibeli dengan modal seharga Rp20 juta hingga Rp29 juta.
Peugeot 306
Peugeot sempat membuat terobosan baru dengan memasarkan produknya ke Tanah Air dengan seri Peugeot 306.
Mobil mungil yang satu ini menjadi pilihan para muda mudi khususnya kaum hawa.
Berkat bodinya yang ramping dan feminin, mobil ini digandrungi oleh para wanita pekerja kantoran.
Mobil ini juga tak terbatas pada pengendara perempuan saja, karena para pria juga cocok dengan desainnya yang kompak dan sporty.
Mesin Peugeot 306 punya spesifikasi XU7JP SOHC 1800cc yang terbilang mesin jumbo dan tangguh.
Berita Terkait
Terpopuler
- Terungkap! Kronologi Perampokan dan Penculikan Istri Pegawai Pajak, Pelaku Pakai HP Korban
- Promo Superindo Hari Ini 10-13 November 2025: Diskon Besar Awal Pekan!
- 5 Rekomendasi Motor yang Bisa Bawa Galon untuk Hidup Mandiri Sehari-hari
- 5 Bedak Padat yang Bagus dan Tahan Lama, Cocok untuk Kulit Berminyak
- 5 Parfum Aroma Sabun Mandi untuk Pekerja Kantoran, Beri Kesan Segar dan Bersih yang Tahan Lama
Pilihan
-
Tekad Besar Putu Panji Usai Timnas Indonesia Tersingkir di Piala Dunia U-17 2025
-
Cek Fakta: Viral Isu Rektor UGM Akui Jokowi Suap Rp100 Miliar untuk Ijazah Palsu, Ini Faktanya
-
Heimir Hallgrimsson 11 12 dengan Patrick Kluivert, PSSI Yakin Rekrut?
-
Pelatih Islandia di Piala Dunia 2018 Masuk Radar PSSI Sebagai Calon Nahkoda Timnas Indonesia
-
6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
Terkini
-
Harga Calya Bekas Tahun ke Tahun Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
-
Dari Rp170 Juta! Intip Detail Mesin, Fitur, Harga dan Pajak Toyota Raize Bekas Tahun ke Tahun
-
5 Mobil Bekas MPV Paling Irit dan Murah di Bawah Rp100 Juta, Bisa Buat Angkut Keluarga Besar
-
5 Mobil Bekas SUV di Bawah Rp70 Juta Paling Banyak Dicari, Dijamin Irit dan Murah Perawatan
-
Destinator Terus Moncer, Penjualan Mobil Mitsubishi Terus Melonjak
-
6 Fakta Mengejutkan Yamaha Aerox-e: Si Sporty Kini Bertenaga Listrik
-
AHM Best Student 2025 Hasilkan Karya Inovatif Bagi Masyarakat Pesisir
-
TIngkah Gus Elham Viral, Tunggangannya Tak Lepas Dari Sorotan
-
Terpopuler: Toyota Ragu Bikin Pabrik Baterai EV, BYD Curi Kursi Puncak Penjualan Mobil
-
Irit, Murah Pula: Intip 5 Mobil Anti Bikin Kantong Kering 2025, Cocok untuk Anak Muda Perkotaan