Suara.com - Jamaah shalat isya warga Kauman Lawang, Malang, sontak terkejut saat melihat dan menemukan H. Miftah Arifin meninggal dalam keadaan sujud.
H. Miftah Arifin yang biasa memandikan jenazah tersebut meninggal di saat sujud terakhir pada sholat ba'dal isya'. Saat sholat isya, almarhum terlihat biasa, setelah jamaah bubar sedang sebagian masih sholat ba'diah 'isya termasuk pak H. Miftah Arifin Allohu yarham.
Namun setelah masjid mau ditutup petugas, beliau tak bangkit dari sujudnya dan diketahui sudah meninggal. Kisah tersebut diunggah oleh video Aagym dalam akun instagramnya @aagym.
"Teladan.Rosul meninggal dalam keadaan sujud
H. Miftah Arifin warga Kauman Lawang, Malang Jatim yg biasa memandikan jenazah warga lain, semalam (selasa 3-1-17) wafat disaat sujud terakhir pada sholat ba'dal isya'," tulisnya dalam caption.
Dalam video tersebut tampak sejumlah jamaah mencoba membantu menggotong Almarhum dari keadaan sujud.
Bahkan sejumlah netizen pun mendoakan almarhum dan mengungkapkan kekaguman serta terharu dengan kondisi almarhum yang meninggal dalam kondisi sujud.
"Innalillahi wainnailaihiroji'un... Maha besar ALLAH," tulis @lesmanaandam.
"Subhanallahh.Insya allah surga tempatnya.aminnn," tambah @fuadiyahsaadatul.
"Aamiin Allahumma aamiin Insya Allah khusnul khotimah," seru @kusnadi1657.
"Innalillahi wainnailaihi rojiun. Semoga bisa diberi kenikmatan saat sakaratul maut," tulis @aria.kdfgrazie.
"Masya Allah pingin seperti beliau," tulis @riadiana1012.
Berita Terkait
-
9 Film Horor Bertema Religi, Ramai Dikritik Bikin Orang Takut Salat dan Beribadah
-
Pemandi Jenazah: Memandikan Misteri di Balik Kematian
-
Review Film Pemandi Jenazah, Horor yang Bikin Parno saat Memandikan Mayat
-
Rilis 22 Februari, Film Pemandi Jenazah Akan Diputar di Indonesia dan Malaysia
-
4 Film Horor Karya Sutradara Hadrah Daeng Ratu, Terbaru Ada Pemandi Jenazah
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Chipset Redmi Turbo 5 Series Terungkap: Diprediksi Pakai Dimensity 8500 dan 9500e
-
Naoki Yoshida Isyaratkan Adanya Port Final Fantasy 14 untuk Nintendo Switch 2
-
10 HP Android Terkencang Versi AnTuTu Desember 2025: Red Magic dan iQOO Bersaing Ketat
-
5 Rekomendasi Smartwatch Murah Alternatif Apple Watch, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
Geser iPhone 17 Pro, Vivo X300 Pro Masuk 3 Besar HP Flagship Kamera Terbaik DxOmark
-
5 Smartwatch Samsung, Garmin hingga Xiaomi Diskon Sampai 40% di Erafone!
-
Oppo Reno 15 Pro Max Debut Global, Pakai Dimensity 8450 dan Kamera 200 MP
-
Bocoran Perdana Motorola Signature Muncul, Stylus Jadi Kejutan di Kelas Flagship
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan yang Layak Dibeli di 2026
-
Huawei MatePad 12 X 2026 Siap Meluncur di Indonesia, Tablet Rasa PC untuk Produktivitas Tanpa Batas