Suara.com - Samsung tercatat masih menyuplai layar OLED untuk iPhone. Namun, karena penjualan ponsel mahal tersebut kurang memenuhi ekspektasi perusahaan, Apple terpaksa mengurangi jumlah layar dari Samsung.
Akibatnya, perusahaan yang dipimpin oleh Tim Cook terancam kena pinalti ratusan juta dolar AS karena tidak bisa memenuhi perjanjian awal dengan Samsung.
Untuk mengakalinya, Apple pun mencari alternatif lain untuk memenuhi perjanjian tersebut, salah satunya dengan menyematkan layar OLED ke dalam produk Apple lainnya.
Mengutip dari ETNews yang diwartakan oleh The Verge pada Minggu (23/9/2019), perusahaan berbasis di Cupertino itu akan menggunakan layar OLED Samsung untuk iPad dan MacBook edisi berikutnya.
Artinya, panel layar OLED Samsung bakal bisa ditemui pada MacBook Pro 16 inci dan iPad Pro baru yang rumornya akan dirilis akhir tahun ini.
Sebagai informasi, awal kerjasama antara Apple dengan Samsung bermula dari Apple Watch dan berlanjut ke iPhone X.
Layar OLED milik Samsung ini sendiri diprediksi akan membawa beberapa manfaat bagi model iPad Pro dan MacBook Pro di masa depan, mulai dari konsumsi daya yang lebih rendah, peningkatan kecerahan, ketajaman warna, hingga merespon touchscreen dengan lebih cepat.
Berita Terkait
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Hasan Nasbi Sebut Menkeu Purbaya Berbahaya, Bisa Lemahkan Pemerintah
-
5 Fakta Kemenangan 2-1 Real Madrid Atas Barcelona: 16 Gol Kylian Mbappe
-
Harga Emas Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Sentuh Rp 2,4 Juta di Pegadaian, Antam Nihil!
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
Terkini
-
25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 27 Oktober: Ada Icon 111-113 dan 200 Rank Up
-
Ambisi Besar Warner Bros: Film Minecraft Didorong Menangkan Piala Oscar!
-
6 Rekomendasi Smartwatch dengan GPS, Harga Murah di Bawah Rp1 juta
-
Jadwal Susulan TKA 2025 Jenjang SMA SMK Disiapkan
-
Gladi Bersih TKA SMA SMK Resmi Hari Ini, Cek Fakta Nilai dan Manfaat Masuk PTN
-
Bos Xiaomi Blak-blakan Ungkap Kenapa Harga HP Makin Mahal
-
21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober 2025, Klaim Ribuan Gems dan Pemain OVR 110113 Sekarang
-
OpenAI Kenalkan Browser Pesaing Google, Namanya ChatGPT Atlas
-
Xiaomi 17 Air Segera Hadir, HP Tipis Pesaing iPhone Air dan Samsung Galaxy S25 Edge
-
Apple Disebut Batal Rilis iPhone 19 di 2027, Ada Apa?