Suara.com - Seiring dengan perkembangan eSport dan dimulainya Asia Pacific Predator League 2020, Acer memperkenalkan laptop gaming terbarunya yang disebut Predator Triton 300. Memiliki desain yang dibalut dengan solid metal.
"Laptop gaming ini memiliki 0,1 mm ultra thin metal dan sistem pendingin yang luar biasa. Kami optimis hal itu akan menjadikan Predator Triton 300 lebih unggul dibandingkan kompetitor laptop gaming lainnya," ucap Dimas Setyo, Pre Sales Manager Acer Indonesia, dalam acara peluncurkan laptop Predator Triton 300 di Jakarta, Rabu (23/10/2019).
Acer Predator Triton 300 memiliki sistem pendingin dengan 4th gen aeroblade 3D fan yang memiliki 59 bionic blade sehingga menghasilkan 45 persen peningkatan aliran udara.
Diperkuat dengan prosesor Intel Core generasi ke-9, laptop ini memiliki ukuran ketipisan sebesar 20 mm dengan desain 4 zona RGB keyboard. Dipasangkan dengan NVIDIA GeForce GTX 1650 GPU, Acer Predator Triton 300 memiliki 2 RAM slot yang dapat ditingkatkan hingga 32 GB. Sementara itu, layarnya mengusung 144Hz FHD IPS display.
Acer Predator Triton 300 dibanderol mulai Rp 16,999 juta dan pembeli akan mendapatkan cashback sebesar Rp 1,5 juta melalui sistem Pre-Order online yang berlangsung pada 16-29 Oktober di platform Blibli.
Berita Terkait
-
Laptop Tipis Digemari di Indonesia, Acer: Pemainnya Masih Sedikit
-
Deretan Laptop dan PC Desktop Tipis dari Acer
-
Acer Lucurkan Tiga Laptop Tipis Anyar Berprosesor Intel Generasi 10
-
Siap-siap Indocomtech Bakal Hadir dan Menjadi Incaran Gamers
-
Aksi Persekongkolan Penjual dan Pembeli Ini Bikin Geleng-gelang
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
Indonesia AI Day: Indosat Percepat Lahirnya Talenta AI dari Perguruan Tinggi
-
BCA Rilis Aplikasi myBCA versi Smartwatch, Bisa Apa Saja?
-
Harga Spotify Premium di Indonesia Makin Mahal Gegara AI, Cek Daftar Harga Barunya
-
15 Kode Redeem FC Mobile 17 November: Dapatkan Ribuan Gems dan Anniversary Pack
-
Garena Rilis Game Baru Choppy Cuts, Ada Karakter Free Fire
-
Cara Mematikan Autocorrect di iPhone dengan Mudah
-
Cara Mematikan Fitur Autocorrect di HP Android agar Mengetik Bebas Gangguan
-
Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2026 Lengkap
-
5 Rekomendasi Tablet Multitasking Terbaik untuk Ilustrator
-
Empat Tim Esports Indonesia Siap Tempur di APAC Predator League 2026