Suara.com - CEO OnePlus Janjikan Kejutan di CES 2020
Consumer Electronics Show (CES) bakal kembali digelar pada 7 Januari 2020 mendatang di Las Vegas, Amerika Serikat.
Sejumlah partisipan dalam ajang tahunan tersebut dipastikan bakal memamerkan produk teknologi terbarunya, tidak terkecuali bagi OnePlus.
Dilansir Mspoweruser, OnePlus akan menjalani debut perdananya di ajang CES 2020 dengan membawa kejutan yang diklaim istimewa.
Hal ini diungkapkan oleh CEO OnePlus Pete Lau lewat cuitannya di akun Twitter miliknya.
"Kami akan menunjukkan sesuatu yang spesial. Sampai bertemu di Las Vegas."
Karena bakal menjadi sebuah kejutan, Lau belum mengungkapkan produk spesial tersebut. Konon, perusahaan akan meluncurkan jam tangan pintar dan earbud untuk yang pertama kalinya.
Pasalnya pada 2016 lalu, OnePlus sempat mengajukan paten untuk smartwatch, sehingga banyak pihak menganggap bahwa jam tangan pintar yang dimaksud akan meluncur pada CES 2020.
Konon, smartwatch OnePlus akan punya bentuk bulat dan dilengkapi dengan sejumlah fitur berbasis teknologi wearable.
Baca Juga: Memanfaatkan Teknologi Digital Bisa Mengurangi Kertas, Kok Bisa?
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
5 Smartwatch Murah di Bawah Rp500 Ribu yang Ada Fitur Hitung Langkah Akurat
-
65 Kode Redeem FF Terbaru 29 Januari: Klaim Skin SG2, Asphalt Crusher, dan Gojo Bundle
-
5 Tablet untuk Main Game Love and Deepspace, Grafik Jernih buat Lihat 'Pacar Virtual'
-
Harga Realme P4 Power Rp4 Jutaan: Bawa Baterai Jumbo 10.001 mAh dan Dimensity 7400
-
Ini Tips Membeli iPhone Bekas agar Tidak Tertipu dan Berujung Zonk
-
Marak Beredar di 2026: Ini 5 Ciri iPhone Rekondisi
-
Update Monster Hunter Wilds PC Tiba: Hadirkan Perbaikan Bug dan Optimalisasi
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
5 Cara Cek Battery Health iPhone Bekas, Waspada Kapasitas Baterai Suntikan
-
5 Hero MLBB Andalan Aurora Light: Inisiasi Apik, 'Bro Cahyo' Jadi Finals MVP M7