Suara.com - Game saat ini tidak lagi dipandang sebagai unfaedah. Bisa mengumpulkan pundi-pundi rupiah dengan menjadi seorang gamer.
Salah satu hal yang bisa dilakukan adalah mengikuti kompetisi esports. Memang, pada 2022 ini belum bisa diketahui secara pasti berapa kompetisi esports yang akan dihelat dan berapa total hadiahnya.
Namun jika melihat tahun lalu, setidaknya ada lima kompetisi esports dengan hadiah terbesar.
Berikut ini adalah daftarnya:
1. Dota 2 - Rp 676 miliar
Tahun lalu, dan mungkin akan berlanjut pada 2022, The International, kejuaraan dunia Dota 2, telah menetapkan rekor hadiah uang baru.
Panitia menyiapkan Rp 22,9 miliar sebagai hadiah, sedangkan sisanya Rp 498 miliar berasal dari para penggemar.
Para penggemar dapat meningkatkan kumpulan hadiah kejuaraan dunia melalui tiket pertempuran tahunan (Kompendium) ke turnamen.
2. CS:GO - Rp 3 miliar
Baca Juga: Cara Cepat Naik Level di Pembaruan OB32 Garena Free Fire
Tentu saja, CS:GO tidak dapat dilewatkan dari daftar ini: salah satu kompetisi esports dengan hadiah besar tersebut kembali lagi pada 2021.
Dan tahun ini, CS:GO diyakini juga akan diadakan. Tahun lalu, ESL akan mengubah format turnamen, sehingga kompetisi akan berlangsung selama 2 minggu.
3. PUBG: Battlegrounds - Rp 229 miliar
Meski PUBG: Battlegrounds yang merupakan game PC sudah hampir sekarat, namun kompetisinya tetap menawarkan hadiah super besar.
Tahun lalu, ada dua perwakilan Indonesia dalam kompetisi ini. Mereka adalah runner-up PMPL SEA Season 4, Bigetron Red Aliens (RA); dan juara PMPL ID Season 4, Genesis Dogma GIDS.
4. PUBG Mobile - Rp 207 miliar
Berita Terkait
-
Deretan Karakter Game di Film Street Fighter 2026: Ada 'Blanka' Jason Momoa
-
Baru Rilis, Game Where Winds Meet Sudah Tembus 15 Juta Pemain
-
Komunitas Board Game Yogyakarta, Kembalikan Keseruan Bermain Tanpa Gadget
-
31 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 15 Desember: Raih Pemain 112-115 dan Ribuan Gems
-
63 Kode Redeem FF Terbaru 15 Desember: Klaim Emote, Dream Dive, dan Skin Winterlands
Terpopuler
- 4 Model Honda Jazz Bekas Paling Murah untuk Anak Kuliah, Performa Juara
- 4 Motor Matic Terbaik 2025 Kategori Rp 20-30 Jutaan: Irit BBM dan Nyaman Dipakai Harian
- 7 Sunscreen Anti Aging untuk Ibu Rumah Tangga agar Wajah Awet Muda
- Mobil Bekas BYD Atto 1 Berapa Harganya? Ini 5 Alternatif untuk Milenial dan Gen Z
- Pilihan Sunscreen Wardah yang Tepat untuk Umur 40 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Pabrik VinFast di Subang Resmi Beroperasi, Ekosistem Kendaraan Listrik Semakin Lengkap
-
ASUS Vivobook 14 A1404VAP, Laptop Ringkas dan Kencang untuk Kerja Sehari-hari
-
JK Kritik Keras Hilirisasi Nikel: Keuntungan Dibawa Keluar, Lingkungan Rusak!
-
Timnas Indonesia U-22 Gagal di SEA Games 2025, Zainudin Amali Diminta Tanggung Jawab
-
BBYB vs SUPA: Adu Prospek Saham, Valuasi, Kinerja, dan Dividen
Terkini
-
50 Kode Redeem FF 16 Desember 2025: Trik Spin Titan Scar dan Skin Salju Gratis
-
29 Kode Redeem FC Mobile 16 Desember 2025: Klaim Desailly Gratis dan Paket Record Breaker
-
5 HP RAM 16 GB Rp2 Jutaan, Murah tapi Spek Gahar Kecepatan Super
-
Motorola Edge 70 Tersedia di Pasar Asia: Bodi Tipis 6 mm, Harga Lebih Murah
-
Mengatasi Tampilan Terlalu Besar: Panduan Mengecilkan Ukuran di Komputer
-
Deretan Karakter Game di Film Street Fighter 2026: Ada 'Blanka' Jason Momoa
-
51 Kode Redeem FF Terbaru 15 Desember 2025, Klaim Dream Dive Animation Gratis
-
Spesifikasi Oppo Reno 15c: Resmi dengan Snapdragon 7 Gen 4, Harga Lebih Miring
-
21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 15 Desember 2025, Klaim Desailly OVR 105 Gratis
-
8 Tablet Murah Terbaik untuk Kerja Desember 2025, Mulai Rp1 Jutaan!