Suara.com - Duel seru antara Aura Fire vs Evos Legends akan menjadi suguhan utama turnamen Mobile Legends Bang-Bang Professional League Indonesia atau MPL ID Season 9 hari ini, Jumat (18/3/2022). Pekan ini, MPL Season 9 sudah memasuki minggu kelima.
Berikut jadwal MPL Season 9 hari ini:
Jumat, 18 Maret 2022
Aura vs Evos pukul 15.00 WIB
RRQ vs BTR pukul 17.30 WIB
Aura sedang on fire. Tim itu kini sedang duduk di urutan ketiga klasemen sementara, bersama tim papan atas lain seperti Onic Esports dan RRQ Hoshi. Di regular season ini, Aura baru dua kali kalah - termasuk salah satunya dari Evos Legends dalam pertemuan pertama mereka 20 Februari lalu.
Tetapi nasib Evos lebih apes. Musim ini, tim Harimau Putih itu baru mendulang empat kemenangan dan menelan tiga kekalahan. Ia kini duduk di urutan empat klasemen sementara.
Dalam pertemuan peretama, Evos mengalahkan Aura degan skor 2-1. Dengan kata lain, Aura cukup membuat Evos kesulitan sehingga terpaksa harus memainkan babak ketiga untuk menentukan kemenangan.
Laga kedua hari ini menampilkan RRQ Hoshi vs Bigetron Alpha. RRQ sendiri bisa dibilang dalam performa terbaiknya setelah dua laga kemarin berhasil meraih kemenangan.
Sementara BTR masih kurang konsisten di dua laga terakhir, di mana mereka kalah dari Onic, tapi menang 2-1 dari Geek Fam.
Demikianlah jadwal MPL Season 9 hari ini. Selamat menyaksikan.
Baca Juga: Build Item Valentina Jungler Versi Aura Fire High
Berita Terkait
-
Andalan Aura Fire Aran di MPL Season 13, Hero Fighter Ini Paling Mengerikan Jadi EXP Laner
-
Dekat dengan Alam Ganjar, Ayah Eca Aura Ternyata Bukan Orang Sembarangan dan Tajir Melintir
-
MPL ID Season 10 Masuk Daftar Turnamen Esports Terpopuler 2022
-
Daftar 10 Tim Esports Terpopuler 2022: Ada RRQ Hoshi, Evos Legends, dan Onic Esports
-
Evos Legends Dirumorkan Lepas Ferxic dan Dlar di Bursa Transfer Jelang MPL Season 11
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
4 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Spek Tinggi Mulai Rp1 Jutaan
-
Bocoran Panas Xiaomi 17 Max: Meluncur April, Kencang Bak Pro tapi Tanpa Fitur Ini!
-
33 Kode Redeem FF Aktif 12 Januari 2026, Bundle Ryomen Sukuna Siap Hadir
-
26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 12 Januari 2026, Ada Bocoran Pemain OVR 117 di Event TOTY
-
Terpopuler: Kode Redeem FC Mobile Terbaru Banjir Hadiah, HP RAM 8 GB di Bawah Rp1,5 Juta
-
21 Kode Redeem FC Mobile 11 Januari 2026, Dapatkan Ribuan Gems hingga Pemain Legendaris
-
Daftar 28 Kode Redeem FF 11 Januari 2026, Cek Bocoran Event Ramadan Lost Treasure
-
7 HP Kamera AI Terbaik Harga Rp1 Jutaan, Foto Auto Jernih Tanpa Editing
-
4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
-
Spesifikasi Up Phone, HP Buatan Indonesia yang Desainnya Mirip iPhone