Suara.com - Terobosan yang futuristik dalam dunia teknologi dan perdagangan IT semakin memukau melalui PT Agres Info Teknologi yang baru saja menggelar grand opening toko retail ke-118 dengan tema yang menghebohkan, "The 1st Translucent Store in Asia".
Terletak di Supermall Karawaci, berkonsep desain kaca transparan yang tidak hanya memukau mata, tetapi juga menghadirkan pengalaman berbelanja yang unik dan berbeda dari yang pernah ada sebelumnya.
Direktur Agres ID, Benny, menjelaskan bahwa pihaknya mengklaim memiliki konsep toko yang berbeda, satu-satunya toko laptop di Asia dengan desain kaca transparan yang diberi nama The First Translucent Store in Asia.
"Kami ingin memamerkan konsep yang berbeda dan menurut kami, konsep ini belum pernah dilihat sebelumnya di Asia. Inilah yang membuat Agres ID menjadi yang pertama dan satu-satunya," ucapnya.
Pasar notebook gaming menjadi pendorong utama PT Agres Info Teknologi mengusung konsep toko futuristik ini.
Menggandeng Intel, salah satu vendor komponen utama notebook, kedua perusahaan memiliki komitmen dalam mengembangkan teknologi terbaru.
Pengunjung toko akan disuguhi dengan berbagai lini produk terkini dan terdepan, menjadikan pengalaman berbelanja semakin memukau.
Dalam rangka memanjakan para pelanggan, PT Agres Info Teknologi menawarkan sejumlah promo menarik selama 30 hari pertama grand opening.
Promo tersebut meliputi permainan "spin and win" yang didukung oleh Intel, serta undian berhadiah total Rp8 juta dengan hadiah utama berupa laptop.
Berita Terkait
-
Beli Laptop Gaming Acer, Dapat Koleksi Resmi Figure Twitch Rainbow Six Siege
-
Intel Meluncurkan Prosesor Workstation Xeon Terbaru Diklaim Paling Powerful Bagi Profesional di Bidang Media
-
Intel Luncurkan Prosesor 4th Gen Xeon Scalable, CPU dan GPU Max Series, Ini Deretan Kelebihannya
-
Duo Acer Predator Helios Diperkenalkan di CES 2023, Diklaim Sebagai Laptop Gaming Terkuat
-
Jajaran Laptop Gaming Acer Nitro Hadir dengan Prosesor Intel Core Generasi ke-13 Terbaru di CES 2023
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
Bos Instagram Soroti Ledakan Konten AI dan Tantangan Membedakan Media Asli
-
55 Kode Redeem FF Terbaru 2 Januari 2026: Ada SG2, Bundle HRK, dan Happy 2026
-
Penundaan GTA 6 bak Pedang Bermata Dua: Berefek ke Gamer dan Developer
-
5 Pilihan HP Murah dan Awet Dipakai Lama, Harganya Mulai Rp1 Jutaan
-
Detail Penting Galaxy S26 Terungkap, Ponsel Lipat Samsung Ikut Kebagian Upgrade Besar
-
7 Rekomendasi Smartwatch Murah dengan Fitur Lengkap untuk Pria dan Wanita
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 Januari 2026, Klaim 2.026 Gems dan Pemain Eksklusif
-
53 Kode Redeem FF Terbaru 1 Januari 2026, Klaim M1014 Demolitionist dan The Hungry Pumpkin
-
Ini Kode Promo KIOSGAMER Januari 2026 Terbaru, Dapat Diskon hingga Bonus Diamond 30 Persen!
-
28 Kode Redeem MLBB Terbaru 1 Januari 2026: Klaim Skin Epic, Diamond, dan Fragment Gratis