Suara.com - Wanwan termasuk Marksman merepotkan yang masuk META di Season 31. Berikut terdapat deretan hero Gold Laner yang mampu counter Wanwan di Mobile Legends.
Berdasarkan statistik in-game periode Januari 2024, Wanwan mempunyai Ban Rate sebesar 70 pada rank Mythic. Ini menyiratkan bahwa Wanwan adalah salah satu hero yang diwaspadai. Ban Rate Wanwan di tier Legend ke bawah hanya sebesar 38 persen.
Hal tersebut mengindikasikan bahwa MM satu ini mudah lolos saat Draft Pick di tier bawah. Jika lawan sudah mengamankan Wanwan, hero satu ini dikenal cukup menyebalkan ketika late game.
Skill pasif Tiger Pace memungkinkan Wanwan dapat menghasilkan True Damage. Jika semua Weakness lawan terbuka, Crossbow of Tank membuat hero ini tak terkalahkan saat mengaktifkan ultimate.
Tenang saja, Wanwan juga mempunyai kelemahan. Berikut rekomendasi 6 hero Gold Laner counter Wanwan di Mobile Legends:
1. Clint
Clint adalah hero MM bertipe Reap/Burst yang cukup efektif untuk counter Wanwan di Gold Lane.
Hero ini memiliki skill dua dan skill tiga yang mampu memberikan efek slow sekaligus menjebak target. User Wanwan perlu mendekat untuk membuka Weakness Clint.
Dengan timing tepat, momen ini justru menguntungkan karena Clint bisa mengeluarkan Trapping Recoil dan memberi Burst Damage.
Baca Juga: Lawan Pick Dyrroth, Langsung Bantai Pakai Hero Mage Ini!
2. Ixia
Efek skill Ixia semakin menyakitkan usai memperoleh peningkatan pada update terbaru. Ixia juga merupakan Marksman dengan kemampuan unik.
Ultimate miliknya dapat menimbulkan damage area yang mematikan. Apabila dibantu dengan Tank tipe CC, Ixia bakal menjadi mimpi buruk bagi Wanwan.
3. Popol Kupa
Seperti disebutkan di atas, user Wanwan perlu mendekati hero target untuk membuka semua Weakness. Hero ini bisa melawan Wanwan karena ia dapat memperlambatnya dengan Popol' Suprise.
Teman dari Popol, Kupa, sangat efektif untuk melakukan counter Wanwan. Paduan skill ultimate dan skill satu membuat Wanwan tak bisa bergerak sehingga mudah untuk dihabisi.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
7 Karakter Ini Terlalu Overpowered di Game Fighting, Siapa Saja?
-
58 Kode Redeem FF Terbaru 3 November: Ada Green Flame Draco dan Skin Gloo Wall Gratis
-
Apakah di Pinterest Bisa Chattingan? Ini Daftar Fitur yang Perlu Kamu Tahu
-
27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 2 November: Klaim Sihir Lengkung dan 20.000 Gems
-
Dapatkan Peringkat ESRB, Silent Hill 2 Remake Segera Hadir ke Xbox Series X/S
-
Kronologi EO MTQ di Aceh Kabur, Sosok Pemilik PT Qpro Creasindo Viral
-
7 HP Murah dengan Baterai 6000 mAh, Harganya Cuma Rp 1 Jutaan
-
Benarkah Ada Bocoran Soal TKA Meski Diacak Komputer?
-
Sahroni Curhat Kolor dan Foto Keluarga Dijarah, Senggol soal Pajak: Tuh Orang Boro-boro Bayar!
-
Xiaomi Siapkan Redmi Monster dengan Baterai 9.000 mAh dan Fast Charging 100W