Tekno / Gadget
Senin, 15 Juli 2024 | 19:13 WIB
Redmi Note 13 5G. [Xiaomi Indonesia]
Redmi Note 13 Pro 5G. [Xiaomi]

Redmi Note 13 Pro meluncur di pasar Indonesia pada Februari 2024 dan tersedia dalam dua tipe warna serta dipatok Rp 5 juta.

Xiaomi menawarkan variasi model untuk menyesuaikan preferensi yang berbeda. Redmi Note 13 Pro 4G, meski sedikit kalah bertenaga dibandingkan varian 5G, tetap menjadi pesaing kuat dengan prosesor MediaTek Helio G99-Ultra dan layar AMOLED FHD 6,67 inci yang mencapai kecerahan 1.300 nits.

Model ini unggul dalam fotografi dengan kamera utama 200 MP, lensa ultra lebar 8 MP, dan kamera makro 2 MP. Ini juga mencakup baterai 5.000 mAh dengan pengisian cepat 67W dan sensor sidik jari di bawah layar.

Itulah beberapa rekomendasi HP Xiaomi yang layak untuk dibeli pada 2024.

Load More