Suara.com - Beberapa pengguna HyperOS menyampaikan keluhannya karena baterai yang cepat boros usai mencicipi sistem operasi tersebut. Optimalkan daya tahan ketika digunakan, aktifkan fitur 'Night Charge Protection' untuk membuat baterai HyperOS lebih awet.
Pada perilisannya, Xiaomi mengklaim bahwa baterai HyperOS memiliki kinerja yang lebih ringan. Tidak hanya itu, vendor HP asal China ini juga menyebut sistem operasi tersebut lebih hemat daya dibandingkan dengan MIUI.
Bukan tanpa alasan, Xiaomi menjelaskan bahwa HyperOS membawa fitur yang membuatnya bisa memberikan performa optimal serta konsumsi daya rendah sehingga menjadi lebih hemat.
Sayangnya, update anyar ini justru membuat beberapa netizen mengklaim bahwa baterai HyperOS justru lebih boros daripada MIUI. Penyebab hal ini masih belum diketahui hingga saat ini.
Namun, untuk menjaga performa perangkat tetap optimal ketika digunakan, kamu bisa mengaktifkan fitur 'Night Charge Protection'. Fitur ini bekerja dengan sangat cerdas di HyperOS karena mampu menyesuaikan durasi pengisian daya di malam hari dengan pola penggunaan.
Fitur ini akan berhenti mengisi ulang daya HP di 80 peren sebelum kemudian bisa digunakan penggunanya. Penyesuaian otomatis ini meminimalkan teknana pada baterai yang berkontribusi pada kesehatan baterai.
Berikut cara aktifkan fitur 'Night Charge Protection' untuk hadirkan baterai HyperOS yang lebih awet ketika digunakan.
- Buka pengaturan HyperOS di HP Xiaomi, Redmi atau POCO
- Masuk ke menu 'Battery'
- Di bawah grafik status baterai, carai opsi 'Battery Protection'
- Pada menu 'Night Charge Protection' aktikan ke 'On'
- Fitur ini telah otomatis aktif
Memanfaatkan fitur 'Night Charge Protection' di HP Xiaomi ini membuat baterai HyperOS menjadi lebih awet daripada sebelumnya. Hal ini menunjang kinerja perangkat untuk menjadi lebih baik nantinya.
Baca Juga: Rahasia Baterai Xiaomi Awet: Aturan 20/80 yang Jarang Diketahui
Berita Terkait
-
Xiaomi Konfirmasi Redmi Note 14 Pro 5G Pakai Snapdragon 7s Gen 3, Siap Bersaing di Kelas Menengah!
-
Xiaomi Perbarui POCO X5 Pro 5G: Patch Keamanan Agustus 2024 Telah Hadir
-
Pengguna Xiaomi Wajib Coba! HyperOS Android 15 Beta 3 Sudah Bisa Didownload
-
HyperOS 2.0 Launcher Hadirkan Aplikasi Bargaya iOS
-
Xuanyuan Muncul! Intip Bocoran Spesifikasi Xiaomi 15 Ultra
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
5 Pilihan HP 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaik untuk Multitasking dan Gaming
-
YouTube Hipnotis Masyarakat! Waktu Nonton Melonjak 20%, Siapa Sangka Ini Alasannya
-
HP Murah Realme C85 Series Lolos Sertifikasi di Indonesia, Bawa Baterai 7.000 mAh
-
Oppo Find X9 dan Find X9 Pro Resmi ke RI, Harga Mulai Rp 15 Juta
-
Penjualan Battlefield 6 Tembus 10 Juta Kopi, Analis Sebut Masih Sulit Kalahkan Game COD
-
7 Smartwatch Murah yang Bisa Hitung Kalori: Praktis Pantau Diet, Harga Mulai Rp200 Ribuan
-
Meluncur Bulan Ini, Vivo Y500 Pro Bawa Memori 512 GB dan Kamera 200 MP
-
Link Live Streaming Supermoon 5 November 2025: Amati 'Fenomena Bulan Besar' Lebih Dekat
-
7 Rekomendasi Tablet Android Killer! Performa Tak Kalah dari iPad, Harga Mulai 1 Jutaan
-
23 Kode Redeem FC Mobile 5 November: Klaim Hadiah Rank Up, Player Pack, dan Gems Gratis Sekarang!