Suara.com - Nissa Sabyan menjadi perbincangan netizen dalam beberapa hari terakhir. Video lawas Nissa Sabyan dan Ayus yang menciptakan tren kembali viral di media sosial.
Video viral tersebut justru membuat netizen merasa muak dan jijik. Sebagai informasi, penyanyi Khoirunnisa atau lebih dikenal dengan Nissa Sabyan telah menikah dengan Ayus pada 4 Juli 2024.
Berdasarkan penjelasan dari KUA Kecamatan Pondok Gede, Bekasi Jawa Barat, Ayus diketahui memberikan cincin emas 3 gram dan uang Rp 200 ribu untuk mahar pernikahan.
Sebagai pengingat, Nissa Sabyan pernah diisukan menjadi orang ketiga kandasnya hubungan Ayus dan Ririe Fairus. Bahkan pada 2021 lalu, ayah Nissa Sabyan mengklaim bahwa isu perselingkuhan dengan Ayus tidak benar.
Sebelum menggugat cerai, Ririe Fairus menuduh sang suami, Ayus (kibor Grup Musik Sabyan Gambus) telah selingkuh dengan Nissa Sabyan selaku vokalis. Ayah Nissa Sabyan yang dulunya menepis isu perselingkuhan diketahui menjadi wali nikah.
Kabar pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus membuat isu lawas tersebut viral kembali. Tak hanya itu, video jadul saat Nissa Sabyan berteriak 'Gelay' juga viral.
Istilah Gelay sempat menjadi tren pada beberapa tahun lalu. Gelay dapat diartikan sebagai 'geli' atau 'nggak like'. Akun @Gardenia_Skinc membagikan video lawas saat Nissa Sabyan bercanda dengan Ayus.
"Assalamu'alaikum kalian nggak nungguin aku nggak. Ih nggak mau, nggak suka, gelay," teriak Nissa Sabyan sembari tertawa.
Nissa saat itu sedang ditarik oleh Ayus sehingga mengucap kata 'Gelay'. Video viral tersebut mendapat beragam komentar dari netizen.
Baca Juga: Siapa yang Dulu Bongkar Isu Nissa Sabyan dan Ayus Selingkuh? Kini Dikabarkan Sudah Resmi Menikah
"Duh bener-bener bocah kecentilan sampai ngerusak rumah tangga orang," cuit @nu**ko*aro.
"Rugi dong, menyandang gelar pelakor bertahun-tahun tapi menikah mahar cuma 200 ribu," sindir @ang**i**eje.
"Keinget orang yang setipe gini sok imut rasanya muak," pendapat @by**b**ane.
"Gelay apaaan, ih jijik banget. Dulu gue ngira dia lugu, eh ternyata suhu selingkuh," komentar @sam**ls*fa.
Berita Terkait
-
Kekayaan Ayus Sabyan, Cuma Beri Mahar Rp200 Ribu untuk Nissa Sabyan
-
5 Fakta Pernikahan Ayus dan Nissa Sabyan, Maharnya Cuma Segini
-
Siapa Ayah Nissa Sabyan? Dulu Sebut Putrinya Tak Selingkuh dengan Ayus, Kini Jadi Wali Nikah
-
Jejak Karier dan Spiritual Mega Aulia: Nangis-nangis Minta Tukang Bubur Naik Haji Tak Diputar Ulang
Terpopuler
- Pelatih Argentina Buka Suara Soal Sanksi Facundo Garces: Sindir FAM
- Kiper Keturunan Karawang Rp 2,61 Miliar Calon Pengganti Emil Audero Lawan Arab Saudi
- Usai Temui Jokowi di Solo, Abu Bakar Ba'asyir: Orang Kafir Harus Dinasehati!
- Ingatkan KDM Jangan 'Brengsek!' Prabowo Kantongi Nama Kepala Daerah Petantang-Petenteng
- Seret Nama Mantan Bupati Sleman, Dana Hibah Pariwisata Dikorupsi, Negara Rugi Rp10,9 Miliar
Pilihan
-
Bernardo Tavares Cabut! Krisis Finansial PSM Makassar Tak Kunjung Selesai
-
Ada Adrian Wibowo! Ini Daftar Pemain Timnas Indonesia U-23 Menuju TC SEA Games 2025
-
6 Fakta Demo Madagaskar: Bawa Bendera One Piece, Terinspirasi dari Indonesia?
-
5 Rekomendasi HP 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
Pertamax Tetap, Daftar Harga BBM yang Naik Mulai 1 Oktober
Terkini
-
Kenalan dengan Eman Llanda Sangco, Gold Laner Berbakat Asal Filipina
-
20 Kode Redeem FF Hari Ini 1 Oktober 2025, Gaet Budle Firefall Eksklusif Langsung
-
11 Kode Redeem FC Mobile 1 Oktober 2025 Bikin Hoki, Sikat Icon Hernandez Gratis
-
Gempa Filipina dan Sumenep Saling Berhubungan? Cek Faktanya
-
5 Rekomendasi HP 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru, Pilihan Terbaik Oktober 2025
-
10 Aplikasi untuk Menghapus Objek Foto yang Mengganggu di Latar Belakang
-
Mesin Pencari Itu Gimana Sih? Panduan Simpel untuk Pemula
-
10 Prompt Gemini AI untuk Edit Foto Melayang di Kegelapan yang Viral
-
4 Cara Menghapus Cache HP Android Terbaru, Bikin Lancar Anti Lemot
-
Foto Estetik Ala Photobox Tanpa Studio! Cuma Modal Prompt Gemini AI Ini