- Tak hanya HP, tablet yang dilengkapi dengan fitur NFC memikat atensi.
- Tablet NFC dapat mempermudah transaksi digital dan kebutuhan transfer data era modern.
- Intip deretan tablet yang memiliki fitur NFC dengan harga paling murah.
Suara.com - Di zaman modern ini, tablet dengan fitur NFC (Near Field Communication) menjadi pilihan menarik. Tak hanya HP, tablet NFC dapat diandalkan untuk mempermudah transaksi digital.
Tak hanya itu, gawai yang dibekali fitur NFC mendukung transfer data, cek saldo uang elektronik, hingga berguna sebagai tiket elektronik.
Menariknya, fitur NFC dalam tablet juga didukung dengan jeroan lain yang tak kalah modern sehingga lebih multitasking dan fungsional.
Nah, bagi kamu yang sedang mencari tablet NFC terbaik, di bawah ini ada sederet pilihan yang bisa dijadikan referensi. Berikut ulasannya.
5 Rekomendasi Tablet NFC Terbaik dan Termurah
1. Xiaomi Pad 6 Pro (Import Set)
Tablet Xiaomi Pad 6 Pro (Import Set) menawarkan visual ciamik berkat spesifikasi yang diusung di balik layar berukuran 11 inci.
Soal dapur pacu, perangkat ini disokong chipset mumpuni Snapdragon 8+ Gen 1 dan RAM 8 GB untuk menjalankan aplikasi dan instruksi ketika digunakan sehari-hari.
Selain NFC, tablet menawarkan fitur unggulan lain seperti kamera utama 50 MP, speaker stereo dan baterai berkapasitas jumbo 8600 mAh
Baca Juga: 5 Tablet 11 Inci Paling Murah untuk Produktivitas, Harga Mulai Rp1 Jutaan
Dengan build premium dan performa tinggi, Xiaomi Pad 6 Pro termasuk tablet dengan fitur NFC terbaik di kelas menengah.
Harga: Rp7,5 jutaan versi impor.
2. Samsung Galaxy Active 5
Tablet ini mengusung layar besar 8 inci dengan resolusi 1920 x 1200 piksel dan refresh rate 120 Hz. Selain itu dibekali S Pen untuk mempermudah penggunaan.
Dari jeroan, didukung oleh chipset Exynos 1380 Octa-core yang cukup kencang, RAM 6 GB dan memori internal 128 GB.
Selain itu, ada kamera utama 13 MP dan kamera selfie 5 MP untuk kegiatan fotografi. Fiturnya cukup lengkap mulai dari NFC, fingerprint, GPS hingga slot micro SD hingga 1 TB.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Chipset Redmi Turbo 5 Series Terungkap: Diprediksi Pakai Dimensity 8500 dan 9500e
-
Naoki Yoshida Isyaratkan Adanya Port Final Fantasy 14 untuk Nintendo Switch 2
-
10 HP Android Terkencang Versi AnTuTu Desember 2025: Red Magic dan iQOO Bersaing Ketat
-
5 Rekomendasi Smartwatch Murah Alternatif Apple Watch, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
Geser iPhone 17 Pro, Vivo X300 Pro Masuk 3 Besar HP Flagship Kamera Terbaik DxOmark
-
5 Smartwatch Samsung, Garmin hingga Xiaomi Diskon Sampai 40% di Erafone!
-
Oppo Reno 15 Pro Max Debut Global, Pakai Dimensity 8450 dan Kamera 200 MP
-
Bocoran Perdana Motorola Signature Muncul, Stylus Jadi Kejutan di Kelas Flagship
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan yang Layak Dibeli di 2026
-
Huawei MatePad 12 X 2026 Siap Meluncur di Indonesia, Tablet Rasa PC untuk Produktivitas Tanpa Batas