- Pemain FC Mobile bisa menukarkan 32 kode redeem terbaru hari ini.
- Hadiah mencakup Gems, Draft Voucher, dan kartu pemain TOTY eksklusif.
- Spin Kotak TOTY dan selesaikan Tantangan Akhir Pekan untuk menambah peluang mendapatkan kartu langka.
Suara.com - Pada Rabu, 28 Januari 2026, pemain FC Mobile berkesempatan menukarkan total 32 kode redeem FC Mobile terbaru untuk mendapatkan berbagai item menarik tanpa biaya.
Saat ini, EA Sports juga sedang menghadirkan event TOTY di FC Mobile dengan deretan hadiah eksklusif, termasuk kartu pemain TOTY berperingkat OVR 115 hingga 117.
Untuk berpartisipasi, pemain cukup membuka menu Event, memilih Kotak TOTY, lalu menekan opsi Spin. Kesempatan spin pertama bisa dinikmati secara gratis.
Selain itu, pemain dapat mengikuti Tantangan Akhir Pekan TOTY melalui jalur Main > Acara Langsung > Mode Tantangan > Tantangan Akhir Pekan TOTY.
Dengan menuntaskan tiga pertandingan utama, pemain berpeluang memperoleh hadiah gratis berupa Draft Voucher dan 600 Gems.
Draft Voucher yang terkumpul bisa digunakan untuk mengikuti Draft TOTY. Semakin banyak voucher yang dimiliki, peluang mendapatkan kartu langka pun semakin besar.
32 Kode Redeem FC Mobile Terbaru
Berikut ini daftar 32 kode redeem FC Mobile terbaru yang dapat langsung ditukarkan untuk memperoleh berbagai hadiah gratis di dalam game.
THETOTYSGIFT
TOTYSGIFTPACK
TOTYSLEGENDS26
PREPARADOR
UNIVERSAL26
TOTYS26GIFT
ISTHETOTYS (100 Rank Up dan Pemain Pertandingan Meriah)
ROSCADEREYES (Hadiah Pemain Premier League)
FCMREYES26
THEVOTEISLIVE
FCMVIPGIFT2026
FCMEVERYWHERE
SPOOKYGIFT26
FCM26TOTYS
BLACKFRIDAY25 (1.000 Gems dan 100 Rank Up)
FELICESREYES (Pemain OVR 104-115)
SEAWINALL (1.000 Gems dan 100 Rank Up)
2026GEMS (2.026 Gems dan Pemain Eksklusif)
FESTIVEGIFT (Paket Hadiah Natal)
ICON26VIP (Icon 108+)
RECORDBREAKER (Paket Record Breaker)
FCMELITE (Paket Glorious Eras)
VAMOSGRANADA
SEACREATOR (1.500 Gems)
HAPPYNEWYEAR26 (Item Booster dan Bonus Spesial)
FESTIVECODE26
LASTYEARGIFT (Hadiah Akhir Tahun)
CHRISTMASGIFT
MERRYCHRISTMAS25
NEWYEARGIFT
DIADOTREINADOR
ALOWAIRANISYOURS
Baca Juga: 61 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 27 Januari: Klaim Diamond, Token Jujutsu, dan Emote Cursed
Cara Klaim Kode Redeem FC Mobile Terbaru
Berikut langkah-langkah menukarkan kode redeem FC Mobile terbaru agar hadiah bisa langsung diterima dan digunakan dalam permainan.
1. Buka browser di HP atau komputer, lalu kunjungi situs resmi penukaran kode di redeem.fc.ea.com.
2. Salin kode redeem yang kamu miliki, lalu tempel ke kolom yang tersedia. Pastikan kombinasi huruf dan angka benar.
3. Masukkan User ID akun FC Mobile agar hadiah dikirim ke akun yang tepat.
4. Selesaikan verifikasi captcha, kemudian klik tombol Redeem untuk melanjutkan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Registrasi SIM Berbasis Biometrik Resmi Berlaku, Pemerintah Bidik Penipuan Digital
-
4 Pilihan HP Redmi 5G Termurah untuk Performa Maksimal, Mulai Rp1 Jutaan
-
55 Kode Redeem FF Terbaru 28 Januari 2026, Ada Bundle Gojo Satoru dan Fushiguro
-
Terpopuler: 5 HP Memori 256 GB Paling Murah, Gempa Beruntun Guncang Jawa
-
Memori HP Penuh Gara-Gara WhatsApp? Ini Tips Bersihkan Sampah Media Tanpa Hapus Chat Penting
-
Telkomsel - Nuon Hadirkan IndiHome Gamer Full 1:1 Speed, Internet Rumah Khusus Gamer Mulai Rp290.000
-
Update WhatsApp Terbaru, Pengguna Harus Bayar Langganan Agar Bebas Iklan?
-
Memori HP Cepat Penuh? Ini Cara Setting WhatsApp agar Tidak Otomatis Simpan Foto dan Video
-
ITSEC Asia Gandeng Infinix Perkuat Keamanan Digital
-
5 Tablet Rp2 Jutaan yang Lancar Buat Edit Canva dan Capcut