Meski tidak selalu berhasil di semua akun, banyak pemain tetap mencoba peruntungannya dengan kode ini.
2. chrs05
Termasuk kode lama yang masih sering diperbincangkan. Pada beberapa akun, kode ini masih bisa diklaim meskipun tidak dijamin berhasil.
Kode Redeem TheoTown yang Sudah Tidak Aktif
pssts72p
Perlu diperhatikan bahwa setiap kode redeem hanya dapat digunakan satu kali untuk satu akun. Jika kode tersebut sudah pernah diklaim atau kuota penukaran telah habis, maka hadiah tidak akan bisa diterima.
Cara Klaim Kode Redeem TheoTown dengan Mudah dan Cepat
Menukarkan kode redeem di TheoTown sebenarnya sangat mudah dan tidak membutuhkan persyaratan khusus. Selama kodenya masih aktif, proses klaim bisa dilakukan hanya dalam beberapa langkah sederhana.
Cara Menukarkan Kode Redeem TheoTown Lewat Menu Toko
Baca Juga: Cara Meningkatkan Budaya di TheoTown agar Kota Lebih Maju dan Warga Bahagia
- Buka game TheoTown di perangkat ponsel atau komputer.
- Masuk ke menu Settings atau Pengaturan.
- Pilih menu Shop (Toko).
- Masukkan kode redeem TheoTown yang masih berlaku.
- Tekan OK, dan hadiah akan otomatis masuk ke akun jika kode valid.
Anda juga bisa mengikuti cara di bawah ini jika hendak menukarkan kode redeem game TheoTown di HP atau PC.
- Jalankan aplikasi TheoTown melalui perangkat mobile atau PC.
- Login menggunakan akun TheoTown milik Anda.
- Di halaman utama, buka menu Settings dengan ikon roda gigi di sisi layar.
- Pilih menu Shop yang ditandai dengan ikon berlian.
- Gulir ke bawah hingga menemukan opsi Redeem Code dengan ikon kotak hadiah.
- Masukkan kode redeem yang masih aktif pada kolom Enter your redeem code here to redeem it.
- Tekan tombol Redeem untuk memproses kode.
- Jika berhasil, notifikasi akan muncul di layar dan hadiah langsung diterima.
- Jika notifikasi tidak muncul, kemungkinan kode sudah kedaluwarsa atau sebelumnya telah digunakan.
Itulah daftar kode redeem game TheoTown terbaru Januari 2026 yang bisa Anda gunakan. Ingat, kode hanya bisa digunakan satu kali dan rebutan.
Kontributor : Damai Lestari
Berita Terkait
-
Cara Meningkatkan Budaya di TheoTown agar Kota Lebih Maju dan Warga Bahagia
-
Perbedaan TheoTown HP dan PC, Mana Lebih Baik untuk Membangun Kota Impian?
-
5 Plugin Penghasil Uang TheoTown: Cara Cepat Bangun Kota Impian!
-
Cara Klaim Kode Redeem TheoTown Terbaru untuk Dapat Berbagai Hadiah
-
5 Rekomendasi Plugin TheoTown Tema Indonesia untuk Bangun Kota Estetik
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
Terkini
-
PUBG Mobile Raih Rekor Dunia dari Lapangan Banteng Jakarta
-
Bocoran Tampilan dan Fitur Android 17, Desain 'Liquid Glass' Mirip iOS
-
63 Kode Redeem FF Terbaru Aktif 28 Januari: Sikat Gloo Wall Gojo dan Bundle Sukuna
-
Infinix Note Edge 5G vs Redmi Note 15 5G: Duel HP Rp3 Jutaan Paling Panas di Awal 2026!
-
Cara Meningkatkan Budaya di TheoTown agar Kota Lebih Maju dan Warga Bahagia
-
5 HP Murah Redmi dan POCO Memori 256 GB Januari 2026: Cuma Rp1 Jutaan, Chip Kencang
-
Tecno Hadirkan Megabook T14 Air di Indonesia, Laptop AI Ultra-Ringan 999 Gram untuk Mobilitas Tinggi
-
GoTo Perkenalkan Empat Inisiatif Baru untuk Perkuat Kesejahteraan Mitra Driver
-
Ubisoft Lakukan PHK Massal, 6 Proyek Game Besar Dibatalkan
-
7 Rekomendasi HP Memori 512 GB Paling Murah, Storage Lega Tanpa Takut Penuh