Suara.com - Timnas Portugal sukses menekuk timnas Meksiko dengan skor tipis 2-1 dalam perebutan tempat ketiga Piala Konfederasi yang digelar di Otkrytiye Arena, Moskow, Rusia, Minggu (2/7/2017). Gol penentu kemenangan Portugal dicetak Adrien Silva dari titik putih di babak perpanjangan waktu.
Portugal nyaris unggul lebih dulu di menit 17 babak pertama lewat Andre Silva yang diberikan hadiah penalti usai dilanggar Rafael Marquez. Sayang, bola sepakan Silva masih dapat dijinakkan oleh kiper Meksiko, Guillermo Ochoa.Tak satu golpun tercipta hingga jeda.
Meksiko unggul lebih dulu pada menit ke sembilan di babak kedua lewat gol bunuh diri pemain belakang Portugal, Luis Neto. Ketinggalan satu gol, Portugal yang bermain tanpa diperkuat sang mega bintang, Christiano Ronaldo, meningkatkan tempo permainan. Satu peluang manis yang diciptakan Gelson Martins, kembali digagalkan oleh aksi ciamik Ochoa.
Adalah Pepe yang mencetak gol penyama di menit pertama injury time. Laga pun dilanjutkan ke babak tambahan.
Portugal lantas berbalik unggul lewat gol Adrien Silva yang masuk menggantikan Moutinho. Berawal dari pelanggaran yang dilakukan Miguel Layun, wasit menghadiahkan penalti. Silva yang didapuk jadi algojo menuntaskan tugasnya dengan sempurna. (AFP)
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
FAM Bikin Karier Pemain Hancur! Rodrigo Holgado Terancam Diputus Kontrak Tanpa Dibayar
-
Lamine Yamal Bakal Dapat Mama Baru, Beda Usianya Cuma 5 Tahun!
-
Bukan Lembek! Pemain Timnas Indonesia U-17 Harus Berani Benturan Jika Ingin Kalahkan Brasil
-
Flick dan Lewandowski Satu Suara Soal Lamine Yamal, Ada Apa di Balik Sikap Barcelona?
-
Calvin Verdonk Terancam Sanksi, Pihak Klub Kasih Peringatan, Ada Masalah Apa?
-
Gila! Tiap Calvin Verdonk Cs Cetak Gol, Orang Ini Berlari Sejauh 10 Km
-
Evandra Florasta Cs Hadapi Brasil, Mental Bertanding Digenjot Nova Arianto
-
Rating Pemain Real Madrid Usai Dipermulakan di Markas Liverpool
-
Erling Haaland Ogah Disamakan dengan Messi dan Ronaldo, Apa Alasannya?
-
Ada Tumbal Proyek di Renovasi Stadion Barcelona: 50 Pekerja Jadi Korban