Suara.com - Bayern Munich mendapatkan kabar baik dengan kondisi Thiago Alcantara. Pemain internasional Spanyol ini sudah mengikuti latihan penuh bersama skuat Munich.
Thiago sudah absen sejak dibekap cedera paha saat melawan Anderlecht di Liga Champions pada November lalu. Javi Martinez juga ikut ambil bagian dalam sesi latihan penuh setelah mengalami masalah pada engkelnya lima hari yang lalu.
Sementara Thomas Muller mengalami masalah paha sehingga harus digantikan saat Bayern menang 6-0 atas Pederborn pada kompetisi DFB-Pokal kemarin. Kini Muller harus menjalani latihan terpisah dengan skuatnya.
Jerome Boateng yang absen saat pertandingan melawan Paderborn karena masalah perut juga sudah melakukan latihan terpisah menjelang laga melawan Schalke pada akhir pekan ini.
"Kami bermain bagus dan mencetak banyak gol. Kami perlu melakukan hal itu," kata Corentin Tolisso, yang masuk menggantikan Muller saat pertandinghan DFB Pokal.
"Kami memiliki pertandingan penting yang akan datang, mulai hari Sabtu melawan Schalke. Kami memiliki tantangan besar di depan dan kami siap untuk mereka," ujarnya. (Scoresway)
Berita Terkait
-
Kutukan Trofi Berakhir, Harry Kane Siap Setia Lebih Lama Bareng Bayern Muenchen
-
Prediksi Skor PSV Eindhoven vs Bayern Munich: Misi Bangkit Die Roten
-
Harry Kane Dihabisi di Media Sosial, Augsburg Ejek Bintang Bayern Usai Kemenangan Sensasional
-
Bayern Munich Santai soal Masa Depan Harry Kane, Disandingkan dengan Messi dan Ronaldo
-
Bayern Munich Bungkam USG 2-0, Pastikan Satu Tiket ke 16 Besar Liga Champions
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
-
IHSG 'Kebakaran' Imbas Kabar MSCI, Saham-saham Idola Pasar Mendadak ARB!
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
Terkini
-
Pelatih Timnas Indonesia Beberkan Rahasia Mampu Hajar Korea Selatan di Piala Asia Futsal 2026
-
Latihan Persija Disaksikan John Herdman, Mauricio Souza Acungi Jempol
-
Harga Tiket Piala Dunia 2026 Meroket Gila-gilaan, Calo Berpotensi Raup Untung Besar
-
Segini Biaya Transfer Ajax Amsterdam untuk Datangkan Maarten Paes dari FC Dallas
-
Alur Kepindahan dan Jadwal Tes Medis Maarten Paes di Ajax Amsterdam: Hampir Gabung ke Feyenoord
-
Intip Latihan Persija Jakarta, John Herdman Beberkan Alasannya
-
Maarten Paes Dikontrak 3,5 Tahun Ajax Amsterdam
-
Di Balik Transfer Maarten Paes ke Ajax Amsterdam, Ada Restu Denny Landzaat dan Jordi Cruyff
-
Maarten Paes Tolak Feyenoord Pilih Ajax, Peran Jordi Cruyff dan Denny Landzaat Jadi Kunci
-
PSSI Ancam Tambah Regulasi Sanksi di Liga 4 Buntut Aksi Brutal Pemain