Suara.com - Asisten Pelatih tim nasional Indonesia U-23 Bima Sakti membeberkan alasan skuatnya tidak beruji coba dengan negara lain dalam persiapan jelang Asian Games 2018. Mereka tidak mau mengambil resiko lantaran ajang Asian Games sudah sebentar lagi.
Bima Saktu mengatakan bahwa pelatih kepala Timnas U-23 Luis Milla menghindari pertandingan dengan tensi tinggi. Hal tersebut agar Hansamu Yama dan kawan-kawan terhindar dari cedera yang tak diharapkan.
Beberapa dari punggawa Garuda Muda memang baru saja sembuh dari cedera, antara lain Ricky Fajrin dan Awan Setho Raharjo yang baru bisa ikut latihan secara penuh.
"Yang pasti kita nggak mau ambil resiko besar. Kalau lawan timnas luar, mungkin akan beresiko dalam persiapan. Karena kemarin ada beberapa pemain yang baru sembuh dari cedera seperti Ricky, Awan Setho. Mudah mudahan beberapa hari ini tak ada pemain cedera lagi," kata Bima Sakti.
Skuat Merah Putih hanya menjalani uji coba dengan Bali United di Stadion Kapten I Wayan Dipta Gianyar Bali, Selasa (31/7/2018). Di pertandingan itu, Timnas U-23 menang dengan skor 2-1 dan takluk di pertandingan penalti.
Sesuai kesepakatan awal, apapun hasil pertandingan usai waktu normal memang laga bakal dilanjutkan dengan tendangan penalti di laga tersebut.
Berita Terkait
-
Sea Games 2025: Tak Pasti Diperkuat Pemain Diaspora, Bagaimana Nasib Timnas Indonesia U-23?
-
Tunjuk Timnas U-23 di Ajang FIFA Matchday, Langkah Bijak atau Blunder PSSI?
-
Sea Games 2025: Menanti Kembali Tuah Indra Sjafri di Kompetisi Level ASEAN
-
SEA Games 2025: Indra Sjafri di Ambang Cetak Rekor Bersejarah di Timnas!
-
Sea Games 2025: Jalan Terjal Timnas Indonesia Mempertahankan Medali Emas
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Media Zambia Bangga Negaranya Bisa Hancurkan Timnas Indonesia U-17
-
BOCOR! 5 Orang Tolak Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Siapa Saja?
-
Xabi Alonso Sebut Biang Kerok Kekalahan Real Madrid dari Liverpool di Liga Champions
-
Wenger Sebut Bayern dan PSG Bisa Jegal Ambisi Arsenal Juara Liga Champions
-
Kalkulasi Peluang Timnas Indonesia U-17 Lolos ke 32 Besar Piala Dunia U-17 2025
-
5 Calon Pelatih Timnas Indonesia Sudah Tersedia, Siapa Saja?
-
Daftar Top Skor Sementara Piala Dunia U-17 2025: Zahaby Gholy Wakil Indonesia
-
Media Belanda Sebut Dinamika Karier Mees Hilgers 'Di Luar Nalar'
-
Media Italia Kritik Jay Idzes yang Blunder Saat Sassuolo Kalah
-
Evaluasi Kritis Nova Arianto Usai Timnas U-17 Kalah Melawan Zambia di Piala Dunia U-17 2025