Suara.com - Liga Inggris 2018/2019 memasuki festive period alias periode sibuk. 10 laga pekan ke-19 dalam gelaran Boxing Day akan dihelat Rabu (26/12/2018) malam dan Kamis (27/12/2018) dini hari WIB.
Manchester United mengincar kemenangan kedua mereka di rezim caretaker Ole Gunnar Solskjaer. Man United akan menerima lawatan Huddersfield Town di Old Trafford, setelah tampil impresif melawan tuan rumah Cardiff City akhir pekan lalu, di mana Setan Merah menang 5-1.
Sementara itu, pemuncak klasemen sementara, Liverpool akan menjamu Newcastle United di Anfield. Sedangkan Manchester City akan coba kembali ke jalur kemenangan saat bertandang ke markas Leicester City, King Power Stadium.
Liverpool kini memuncaki klasemen sementara Liga Inggris dengan 48 poin dari 18 pertandingan, unggul empat poin dari Man City yang ada di peringkat kedua.
Jadwal pertandingan pekan ke-19 Liga Inggris (Boxing Day):
Rabu (26/12/2018) malam
19.30 WIB - Fulham vs Wolverhampton Wanderers
22.00 WIB - Burnley vs Everton
22.00 WIB - Crystal Palace vs Cardiff City
Baca Juga: 5 Fakta Menarik Jelang Duel Inter Milan vs Napoli
22.00 WIB - Leicester City vs Manchester City
22.00 WIB - Liverpool vs Newcastle United
22.00 WIB - Manchester United vs Huddersfield Town [LIVE MNC TV]
22.00 WIB - Tottenham Hotspur vs Bournemouth
Kamis (27/12/2018) dini hari
00.15 WIB - Brighton & Hove Albion vs Arsenal [LIVE RCTI]
Tag
Berita Terkait
-
Senne Lammens Dianggap Belum Layak Jadi Kiper Nomor Satu MU, Carrick Punya Pekerjaan Berat
-
Sosok Lisa Carrick, Istri Michael Carrick Pernah Head to Head dengan Roy Keane
-
Diincar Manchester United, Conor Gallagher Pilih Berlabuh ke Tottenham Hotspur
-
Patah Hati, Solskjaer Kecewa Tak Dipilih Lagi oleh Manchester United
-
Sadio Mane Bikin Mohamed Salah Pulang ke Anfield dengan Cemberut
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
John Herdman dan Peter Cklamovski Sepakat Jadikan Piala AFF 2026 Ajang Eksperimen Talenta Muda Baru
-
Bawa Pulang Giacomo Raspadori ke Serie A, Atalanta Gelontorkan Dana Rp490 M
-
Kesalnya Cesc Fabregas Como Dikalahkan AC Milan, Percuma Main Bagus Kalau Kebobolan 3 Gol
-
Pelatih Malaysia Punya Pemikiran Sama dengan John Herdman di Piala AFF 2026, Apa Itu?
-
Alasan Jay Idzes dan Kevin Diks Absen Bela Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
-
Allegri Akui Sampai Harus Dua Kali Ganti Formasi Saat AC Milan Kalahkan Como 3-1
-
Adrien Rabiot dan Maignan Puji Mentalitas AC Milan Usai Comeback Kalahkan Como 3-1
-
Ogah Jadi Pelatih Timnas Indonesia, Pelatih Keturunan Ini Justru Merapat ke Tottenham Hotspur
-
Senne Lammens Dianggap Belum Layak Jadi Kiper Nomor Satu MU, Carrick Punya Pekerjaan Berat
-
Jay Idzes dan Kevin Diks Absen di Piala AFF 2026, John Herdman Santai