Suara.com - Megabintang Paris Saint-Germain (PSG), Neymar Jr serta rekan setim sekaligus kompatriotnya, Thiago Silva dilaporkan buru-buru mudik ke Brasil di tengah pandemi Virus Corona, yakni sebelum Prancis memberlakukan lockdown pada Rabu (18/3/2020) pagi waktu setempat.
Di tengah off-nya kompetisi domestik dan Eropa, PSG baru-baru ini memang membebaskan para pemainnya untuk meninggalkan Prancis, mengisolasi diri di tempat yang mereka inginkan, atau tinggal di Paris.
Seperti diklaim ESPN, beberapa pemain asing PSG seperti Neymar dan Silva pun memutuskan untuk kembali ke negara asalnya, tetapi setelah mendapatkan persetujuan klub.
Beberapa anggota dari staf kepelatihan PSG disebut juga telah kembali ke negara mereka masing-masing, dan beberapa lainnya memilih untuk tinggal bersama keluarga mereka di Prancis.
Masih menurut ESPN, rekan satu klub sekaligus kompatriot Neymar lainnya, Marquinhos saat ini memilih untuk tetap di Prancis meskipun sempat kembali ke Brasil.
Meski begitu, pelatih PSG, Thomas Tuchel mewajibkan para penggawa Les Rouge et Bleu --julukan PSG-- untuk tetap menjaga tingkat kebugaran mereka.
Berita Terkait
-
Presiden PSG Untuk Ketiga Kalinya Bebas: Kasus Korupsi Nasser Al-Khelafi Gugur di Pengadilan Swiss
-
Sejarah! PSG Siap Kontrak Luis Enrique Seumur Hidup
-
Thiago Silva Gabung Porto, Jalan Jay Idzes ke AC Milan Semakin Mulus?
-
PSG Bidik Sejarah Lawan Flamengo, Ajang Pembuktian Luis Enrique Tanpa Dembele
-
Ada Lamine Yamal dan Cole Palmer, Ini Daftar 11 Permain Terbaik FIFA 2025
Terpopuler
- Banyak Kota Ketakutan Sampah Meluap, Mengapa Kota Tangerang Justru Optimis TPA-nya Aman?
- Apa Perbedaan Sepatu Lari dan Sepatu Jalan Kaki? Ini 6 Rekomendasi Terbaiknya
- 3 Mobil Bekas Daihatsu untuk Lansia yang Murah, Aman dan Mudah Dikendalikan
- 7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
- 7 Lem Sepatu Kuat dan Tahan Air di Indomaret Murah, Cocok untuk Semua Jenis Bahan
Pilihan
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
-
Eksplorasi Museum Wayang Jakarta: Perpaduan Sejarah Klasik dan Teknologi Hologram
-
4 Rekomendasi HP Murah RAM 8 GB Baterai Jumbo, Aman untuk Gaming dan Multitasking
-
4 HP Murah Layar AMOLED RAM 8 GB Terbaik, Visual Mewah Lancar Multitasking
Terkini
-
John Herdman Datang ke Indonesia Bersama Satu Asisten Pelatih, Siapakah Dia?
-
John Herdman: Potensi dan Bakat Timnas Indonesia Sangat Besar
-
Sisi Lain Cristian Chivu, Muka Kalem Tapi Bisa Meledak-ledak sampai Kehilangan Suara
-
Siapa Clare Herdman? Sosok Istri yang Setia Mendampingi Karier John Herdman
-
Bos Persik Tolak Mentah-mentah Eks Persib Gabung Persija Jakarta
-
Jarak Makin Lebar, Bintang Keturunan Indonesia Yakin Man City Masih Bisa Jegal Arsenal
-
Dua Bek Senior Dirumorkan Angkat Koper, Inter Milan Serius Dekati Tandem Jay Idzes
-
Rodri Pulih dari Cedera, Real Madrid Ikut Semringah
-
John Herdman Jadi Bahan Perbincangan Hangat Media Malaysia Demi Target Piala AFF
-
Igli Tare Sebut Lini Belakang AC Milan Solid, Batal Rekrut Jay Idzes?