Suara.com - Diego Michiels merupakan pesepak bola yang punya sejarah masa lalu kelam atau bisa dibilang bad boys. Meski demikian, Diego Michiels memutuskan untuk mualaf pada 2013 silam.
Sejak memeluk agama islam, eks pemain Borneo FC ini mengaku telah menemukan kedamaian hidup. Hal tersebut semakin bertambah ketika Diego Michiels akhirnya berkeluarga dan kini memiliki dua orang anak.
"Saya impulsif dan tidak melakukan beberapa hal baik. Penyesalan? tidak. Saya sudah mengalami hal yang luar biasa, sekarang saya sungguh senang ketika pulang rumah dan si kecil (anak) memeluk saya," ucap Diego dikutip dari media Belanda, destentor.nl, pada Senin (26/4/2021).
Lebih lanjut, Diego menceritakan bahwa kedua anaknya itu membuatnya sadar untuk mengubah gaya hidupnya yang dulu, seperti mengonsumsi alkohol atau memakai obat terlarang.
"Anak pertama saya berusia 1,5 tahun dan namanya menggunakan nama ibu dan dua saudara perempuan saya. Putri kedua kami Louisa, lahir di bulan lalu," katanya.
"Saya bangga. Ada saat-saat ketika alkohol dan obat-obatan mengatur hidup saya. Saya adalah anak yang nakal, tapi sebagai ayah saya punya tanggung jawab sekarang."
"Seperti halnya Islam yang penting bagi saya selama bertahun-tahun. Keluarga saya juga memberikan kedamaian seperti Islam dan terstruktur," imbuhnya.
Terlepas dari itu, Diego Michiels telah cabut meninggalkan Borneo FC. Namun, belum diketahui pasti klub mana yang akan diperkuat oleh Diego Miciels selanjutnya.
Rumor terakhir menyebutkan bahwa Diego Michiels dikabarkan bakal bergabung ke klub yang baru diakuisisi Raffi Ahmad, Rans Cilegon FC. Namun, belum ada kepastian terkait transfer itu
Berita Terkait
-
Dirumorkan ke Rans Cilegon FC, Begini Respons Diego Michiels
-
Piala Menpora 2021 Segera Bergulir, Borneo FC Kehilangan Diego Michiels
-
Komentari Gaji Besar Slot ASEAN di Liga Malaysia, Diego Michiels: Biasa Aja
-
Diego Michiels Ingin Borneo FC Jaya di Indonesia dan Asia
-
Diego Michiels Perpanjang Kontrak, Bos Borneo FC: Dia Kapten Pekerja Keras
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
-
IHSG 'Kebakaran' Imbas Kabar MSCI, Saham-saham Idola Pasar Mendadak ARB!
Terkini
-
Dua Faktor Kunci Bikin Maarten Paes Bisa Jadi Kiper Utama Ajax Amsterdam
-
1 Detik Gabung Ajax Amsterdam, Maarten Paes Geser Kiper Liverpool
-
Kenapa Ajax Amsterdam Incar Maarten Paes?
-
Pelatih Timnas Indonesia Beberkan Rahasia Mampu Hajar Korea Selatan di Piala Asia Futsal 2026
-
Latihan Persija Disaksikan John Herdman, Mauricio Souza Acungi Jempol
-
Harga Tiket Piala Dunia 2026 Meroket Gila-gilaan, Calo Berpotensi Raup Untung Besar
-
Segini Biaya Transfer Ajax Amsterdam untuk Datangkan Maarten Paes dari FC Dallas
-
Alur Kepindahan dan Jadwal Tes Medis Maarten Paes di Ajax Amsterdam: Hampir Gabung ke Feyenoord
-
Intip Latihan Persija Jakarta, John Herdman Beberkan Alasannya
-
Maarten Paes Dikontrak 3,5 Tahun Ajax Amsterdam