Suara.com - Usai ditahan imbang Real Betis tanpa gol akhir pekan kemarin di ajang La Liga, Rabu (28/4/2021) dini hari WIB, Real Madrid akan menghadapi Chelsea di babak semifinal Liga Champions.
Leg pertama semifinal Liga Champions antara Real Madrid vs Chelsea akan digelar di Estadio Alfredo Di Stefano.
Menghadapi tim besutan Thomas Tuchel, pelatih Real Madrid Zinedine Zidane memasukkan nama gelandang veteran Toni Kroos yang baru kembali dari ruang perawatan.
Akan tetapi, Zidane masih harus memeras otak untuk mengatur pertahanan mengingat Real Madrid tidak akan diperkuat sang kapten Sergio Ramos, Lucas Vazquez dan Ferland Mendy akibat cedera.
Sementara Fede Valverde yang belum lama ini dikabarkan sudah pulih dari cedera, kembali absen setelah dinyatakan positif terjangkit COVID-19.
Dengan demikian, Zidane kembali memanggil sejumlah pemain muda Real Madrid Castilla agar memiliki lebih banyak opsi di pertandingan Rabu dini hari.
Antonio Blanco, yang menjadi starter melawan Cadiz dan keluar dari bangku cadangan melawan Real Betis, kembali dipanggil. Begitu pula dengan Sergio Arribas dan Miguel Gutierrez.
Berikut daftar skuat Real Madrid di laga kontra Chelsea di leg pertama semifinal Liga Champions.
Kiper: Thibaut Courtois, Andriy Lunin, Diego Altube.
Baca Juga: Thomas Tuchel Tak Semangat Lihat Format Baru Liga Champions
Bek: Dani Carvajal, Eder Militao, Raphael Varane, Nacho Fernandez, Marcelo, Alvaro Odriozola, Miguel Gutierrez.
Gelandang: Toni Kroos, Luka Modric, Casemiro, Isco, Sergio Arribas, Antonio Blanco.
Penyerang: Eden Hazard, Karim Benzema, Marco Asensio, Vinicius Junior, Mariano Diaz, Rodrygo Goes.
Berita Terkait
-
Rumor Panas! Guardiola Minta Man City Rekrut Vinicius Jr, Siapkan Mahar Rp2,6 T
-
Prediksi Chelsea vs Wolves:The Blues Siap Balas Dendam di Stamford Bridge
-
Cristiano Ronaldo: David Beckham Tampan, tapi Saya Sempurna
-
Jadwal Liga Spanyol Pekan Ini, 8-10 November 2025
-
Jadwal Liga Spanyol Pekan ke-12: Real Madrid dan Barcelona Hadapi Laga Tandang Sulit
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
Terkini
-
Pelatih Brasil Puji Habis-habisan Eksel Runtukahu Usai Kalahkan Arema FC
-
Hajar Belanda, Korea Utara Juara Piala Dunia U-17 Putri 2025
-
Sejarah Apa yang Dibuat Kevin Diks Hari Ini?
-
Habis Cetak Sejarah, Kevin Diks Langsung Bikin Rekor di Bundesliga
-
Hasil Tottenham vs Manchester United: De Ligt Selamatkan Setan Merah dari Kekalahan
-
Kelemahan Pemain Timnas Indonesia Terekspos saat Dibantai Brasil U-17, Ucapan STY Terbukti Benar
-
Tamparan Keras untuk PSSI! Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Brasil Bikin Federasi Mawas Diri
-
Pernah Juara Piala Asia, Eks Pelatih Tottenham Hotspur Disebut Cocok Tukangi Timnas Indonesia
-
Benjamin Sesko Dihujani Kritik, Amorim Pasang Badan: Dia akan Terbiasa
-
Makin Moncer! Pemain Keturunan Ini Bisa Jadi The Next Calvin Verdonk dan Dean James