Suara.com - Setidaknya ada lima alasan yang bisa membuat Timnas Indonesia U-19 melenggang ke semifinal Piala AFF U-19 2022. Sebagai tuan rumah turnamen Piala AFF U-19 tahun ini, skuad Garuda Nusantara tentu ingin lolos dari fase grup menuju fase gugur.
Timnas Indonesia U-19 akan menjalani partai hidup-mati di Grup A melawan Filipina U-19 pada Jumat (8/7/2022) malam ini di Stadion Patriot, Bekasi.
Kemenangan dengan skor besar atas Filipina akan menjadikan langkah Timnas U-19 ke semifinal akan semakin mudah.
Mengingat pasukan Shin Tae-yong saat ini masih tertahan di peringkat keempat klasemen sementara Grup A dengan raihan 5 poin dari tiga laga, maka poin penuh dari laga kontra Filipina jadi harga mati.
Tak hanya melawan Filipina, kemenangan rasa-rasanya juga wajib dipetik Ronaldo Kwateh cs di laga pamungkas Grup A kontra Myanmar U-19 pada Minggu luas.
Well, setidaknya ada lima alasan kuat mengapa Timnas Indonesia U-19 bisa dan layak melaju ke babak semifinal Piala AFF U-19.
Lantas apa saja alasannya? Simak ulasannya.
1. Kualitas
Kualitas para pemain Shin Tae-yong berada di atas para pemain Filipina dan Myanmar, bahkan bisa saja Thailand serta Vietnam dikalahkan andai pintar dalam memanfaatkan peluang emas.
Baca Juga: 3 Pemain yang Berpeluang Gantikan Posisi Marselino Ferdinan di Timnas Indonesia U-19
Meskipun pada dua laga terakhir fase grup Piala AFF U-19 2022, timnas Indonesia U-19 tidak akan diperkuat Marselino Ferdinan yang cedera.
Beberapa pemain lain dianggap mampu menutup absennya Marselino, seperti Hokky Caraka dan Ronaldo Kwateh yang akan diandalkan.
Kedua pemain yang sama-sama mencetak gol dalam kemenangan besar timnas Indonesia atas Brunei Darussalam dengan skor 7-0.
2. Faktor Suporter
Faktor tuan rumah menjadi alasan kedua yang bisa membuat timnas Indonesia U-19 melaju ke babak semifinal turnamen kelompok umur ini.
Hal ini tak lepas dari status tuan rumah yang disandang skuat berjuluk Garuda Nusantara, ketenangan dan rasa percaya diri lebih jadi kunci kemenangan timnas Indonesia U-19.
Berita Terkait
-
Strategi Nova Arianto Cari Pemain Terbaik Timnas Indonesia U-20 Jelang Turnamen Besar Tahun 2026
-
Indra Sjafri dan Perjalanan Pengabdian 14 Tahun untuk Tanah Air yang Berakhir Antiklimaks
-
Dulu Bintang, Beberapa Pemain Timnas Indonesia U-19 Era Evan Dimas Kini Jauh dari Sepak Bola
-
Jalani Karier di Liga Kamboja, Sulthan Zaky Ikuti Jejak Bintang Timnas Indonesia U-19
-
Posisi Baru Eliano Reijnders di PEC Zwolle Jadi Sorotan, Siap Beri Kejutan?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Siapa Cesar Meylan Sang Tangan Kanan John Herdman? Ini Profilnya!
-
Hasil Liga Italia: Lazio Tekuk Hellas Verona 1-0 Berkat Kesalahan Fatal Bek Victor Nelsson
-
Barcelona Juara Piala Super Spanyol
-
Brace Scott McTominay Gagalkan Kemenangan Inter Milan Saat Menjamu Napoli
-
Bayern Muenchen Bantai Wolfsburg 8-1 di Allianz Arena
-
Perin Hampir Pasti Angkat Koper, Juventus Bidik Pulangkan Emil Audero
-
Mauricio Souza Kecewa Bruno Tubarao Kena Kartu Merah: Attitude Tidak Dewasa
-
Hasil Piala FA: West Ham Tekuk QPR, Kemenangan Dramatis West Brom Lewat Adu Penalti
-
Manchester United Tersingkir di Piala FA Usai Dipermalukan Brighton 1-2
-
Gol Justin Hubner Selamatkan Fortuna Sittard dari Kekalahan Dramatis Lawan Go Ahead Eagles