Suara.com - Pertandingan hidup mati di matchday keenam Grup C Liga Europa antara AS Roma vs Ludogorets Razgard akan berlangsung di Stadion Olimpico, Roma Italia, Jumat (4/11/2022) pukul 03.00 WIB.
Jelang pertandingan ini, Ludogorets dalam posisi yang lebih baik dari AS Roma jelang pertandingan ini. Klub asal Bulgaria itu untuk sementara menduduki peringkat dua klasemen Grup E dengan koleksi tujuh poin.
Poin Ludogorets memang setara dengan AS Roma. Namun, mereka unggul head to head dari Serigala Ibu Kota setelah menang 2-1 dalam matchday pertama pada 8 September lalu.
Secara matematis, Ludogorets cuma butuh hasil imbang kontra AS Roma untuk finis sebagai runner-up Grup C dan lolos ke fase gugur bersama Real Betis.
Di sisi lain, kemenangan jadi harga mati untuk AS Roma. Itu jadi satu-satunya cara mereka bisa finis kedua untuk melaju ke babak playoff 16 besar Liga Europa 2022-2023.
AS Roma menatap laga ini dengan perasaan positif. Setelah takluk 0-1 dari Napoli di Liga, Giallorossi menyapu bersih kemenangan di dua laga yakni kontra HJK Helsinki (2-1) dan Verona (3-1).
Di sisi lain, Ludogorets juga punya modal kemenangan jelang laga ini. Usai dipecundangi Real Betis 0-1 di Liga Europa, tim asuhan Ante Simundza menang 3-1 atas Septemvri Sofia di Liga Bulgaria.
Pertandingan tersebut bisa disaksikan secara streaming dengan mengklik tautan berikut ini: Link Live Streaming AS Roma vs Ludogorets Razgard.
Baca Juga: 6 Fakta Menarik Jelang Duel Arsenal vs FC Zurich di Liga Europa
Berita Terkait
-
Performa Ganas Calvin Verdonk, Bikin Lille Terus Konsisten di Eropa
-
Massimiliano Allegri Akui AC Milan Terlambat Panas Saat Lawan AS Roma
-
4 Klub Eropa yang Menahun Puasa Gelar, Musim Ini Bakal Juara?
-
Allegri Penasaran Lihat Leao dan Nkunku Main Bareng, AC Milan Siap Tantang AS Roma
-
Kata-kata Calvin Verdonk Jadi Spesialis Sepak Pojok Lille
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
Terkini
-
Nova Arianto Minta Timnas Indonesia U-17 Tidak Lembek Saat Hadapi Brasil
-
Tak Ubah Formasi Lawan Brasil, Nova Arianto: Jangan Takut Sebelum Bertanding!
-
Dihabisi Zambia 1-3, Timnas Indonesia U-17 Belum di Level Piala Dunia?
-
Marselino Ferdinan Dibanjiri Dukungan Usai AS Trencin Dibantai di Liga Slovakia
-
Media Vietnam Sindir Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia Gagal di Pembuka Piala Dunia U-17 2025
-
Timnas Indonesia U-17 Jadi Tim Asia yang Kebobolan Selisih 2 Gol di Laga Perdana
-
Performa Ganas Calvin Verdonk, Bikin Lille Terus Konsisten di Eropa
-
Dua Fakta di Balik Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Alasan Nova Arianto Tetap Bangga Timnas Indonesia U-17 Dihabisi Zambia di Laga Perdana Piala Dunia
-
Apa yang Bikin Timnas Indonesia U-17 Kalah dari Zambia di Piala Dunia U-17 2025?