Sementara Polandia juga mencoba membuka serangan namun belum ada peluang berbahaya. Prancis kembali menekan sebuah sepakan keras Mbappe masih mengenai kaki pemain lawan sehingga bola masih menyamping.
Pada menit ke-56, Szczesny terbaring di lapangan setelah berbenturan dengan Raphael Varane saat memblok bola di depan gawang. Namun kiper Polandia ini dapat kembali melanjutkan pertandingan
Serangan masih terus dilancarkan Les Bleus namun masih gagal dalam penyelesaian akhir. Sementara ancaman dari Polandia lewat sundulan Kamil Glik masih melambung di menit ke-72.
Pada menit ke-74, Kylian Mbappé mencatatkan namanya di papan skor. Mbappe yang mendapatkan bola dari umpan Dembele, dengan tenang menyepak bola dengan kaki kanannya tanpa mampu dijangkau oleh Szczesny.
Skor menjadi 2-0 bagi Prancis. Les Bleus masih melanjutkan serangannya. Peluang dimiliki oleh Theo Hernández di menit ke-81 namun masih melebar.
Mbappe mencetak gol keduanya lewat sepakan keras kaki kanannya di menit ke-90 dan membawa Prancis unggul 3-0 atas Polandia.
Lewandowski sempat mengancam jelang akhir laga namun bola berada tipis di samping gawang. Saat injury time Polandia mendapat hadiah penalti dan tendangan penalti Lewandowski masih dapat ditangkap oleh Hugo Lloris.
Namun wasit meminta untuk mengulanginya karena kiper Prancis bergerak sebelum penalti dilakukan. Lewandowski memanfaatkan kesempatan keduanya itu dengan baik dan membuat skor menjadi 1-3.
Susunan Pemain Prancis vs Polandia :
Prancis (4-2-3-1): Hugo Lloris, Dayot Upamecano, Raphaël Varane, Theo Hernández, Jules Koundé, Antoine Griezmann, Adrien Rabiot, Aurélien Tchouaméni, Olivier Giroud,Kylian Mbappé, Ousmane Dembélé
Baca Juga: Hasil Piala Dunia 2022: Olivier Giroud Cetak Gol, Prancis Unggul 1-0 atas Polandia di Babak I
Polandia (3-4-2-1): Wojciech Szczesny, Kamil Glik, Jakub Kiwior, Bartosz Bereszynski, Grzegorz Krychowiak, Sebastian Szymanski, Przemyslaw Frankowski, Matty Cash, Robert Lewandowski, Jakub Kaminski, Piotr Zielinski
Berita Terkait
-
Ada Top Skor Piala Dunia 2018, Berikut 5 Penyerang Top yang Mandul di Fase Grup Piala Dunia 2022
-
Link Live Streaming Prancis vs Polandia, Lengkap dengan Susunan Pemain
-
Argentina Berpeluang Jumpa Brasil di Semifinal Piala Dunia 2022, Hati-Hati Dendam Final Copa America 2021
-
7 Fakta Menarik Jelang Duel Prancis vs Polandia Babak 16 Besar Piala Dunia 2022
Terpopuler
- Penyerang Klub Belanda Siap Susul Miliano Bela Timnas Indonesia: Ibu Senang Tiap Pulang ke Depok
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 26 Oktober: Raih 18.500 Gems dan Pemain 111-113
- Gary Neville Akui Salah: Taktik Ruben Amorim di Manchester United Kini Berbuah Manis
- 5 Mobil Bekas 30 Jutaan untuk Harian, Cocok buat Mahasiswa dan Keluarga Baru
- Belanja Mainan Hemat! Diskon 90% di Kidz Station Kraziest Sale, Bayar Pakai BRI Makin Untung
Pilihan
-
5 Fakta Wakil Ketua DPRD OKU Parwanto: Kader Gerindra, Tersangka KPK dan Punya Utang Rp1,5 Miliar
-
Menkeu Purbaya Tebar Surat Utang RI ke Investor China, Kantongi Pinjaman Rp14 Triliun
-
Dari AMSI Awards 2025: Suara.com Raih Kategori Inovasi Strategi Pertumbuhan Media Sosial
-
3 Rekomendasi HP Xiaomi 1 Jutaan Chipset Gahar dan RAM Besar, Lancar untuk Multitasking Harian
-
Tukin Anak Buah Bahlil Naik 100 Persen, Menkeu Purbaya: Saya Nggak Tahu!
Terkini
-
Piala Dunia U-17 di Depan Mata, Nova Arianto Minta Garuda Muda 'Bercermin' dan Introspeksi Diri
-
Usai Dibui Gegara Kasus Pelecehan Seksual, Dani Alves Mendadak Jadi Alim
-
Prediksi Juventus vs Udinese: Mampukah Si Nyonya Tua Bangkit di Turin?
-
Prediksi Arsenal vs Brighton & Hove Albion: The Gunners Bidik Tiket Perempat Final
-
Gila! Arab Saudi Bakal Bangun Stadion di Atas Pencakar Langit untuk Piala Dunia 2034
-
Prediksi Inter Milan vs Fiorentina: Il Nerazzurri Coba Bangkit, La Viola Krisis
-
Prediksi Atalanta vs AC Milan: Ujian Berat Rossoneri di Bergamo
-
4 Laga Persib Tanpa Kebobolan, Teja Paku Alam Bongkar Rahasianya
-
Dianggap Beban Negara! Stadion Legendaris Final Piala Dunia Terlilit Utang Rp34 Triliun
-
Panas! Semua Serang Lamine Yamal, tapi Diam Soal Kasus Pornografi Anak Pemain Madrid