Suara.com - Timnas Indonesia akan memiliki apparel baru untuk jersey dan kelengkapan lainnya yang diproduksi oleh Erspo. Nah, desain terbarunya bocor di media sosial.
Erspo menggantikan Mills sebagai pengganti apparel jersey timnas Indonesia. Kualifikasi Piala Dunia 2026 mendatang jadi laga pertama skuad Garuda mengenakan Erspo.
Kini desain jersey terbaru timnas Indonesia bocor di media sosial. Salah satunya diunggah oleh akun X @/garagarabola_.
Terlihat dalam postingannya, Yakob Sayuri menjadi model yang mengenakan jersey anyar skuad Garuda. Untuk jersey kandang masih menggunakan warna merah dan away memakai putih.
Untuk jersey utama, warna merah dipakai dari atasan hingga celana. Lalu ada strip putih di leher dan lengan tangan.
Lambang Garuda berada di dada kiri dengan emblem berlatar warna putih. Lalu tulisan Erspo ada di dada sebelah kanan.
Kemudian untuk jersey tandang memiliki model desain yang nyaris sama. Bedanya ada ukiran dan tulisannya yang sebelumnya putih di ganti warna merah saja.
Nah, desain itu mendapatkan cibiran dari netizen. Banyak yang menganggapnya desainnya kurang bagus dari sebelumnya.
"Jelek nih," komentar warganet.
"Nuansanya kek jersey tahun 2000an awal," sahut netizen lain.
"Duh downgrade dari yang kemarin," sahut warganet lain.
Kendati begitu, Erspro sendiri masih belum merilis desain asli. Namun, ini hanya bocoran semata.
Di Instagram Erspo, mereka baru merilis jersey latihan serta beberapa perlengkapan lain seperti hoodie dan jaket.
Berita Terkait
-
Ole Romeny Komentari Unggahan Ragnar Oratmangoen saat di Jakarta, Segera Menyusul?
-
Skuad Vietnam Mulai Cari Kelemahan Timnas Indonesia dengan Cara Tak Terduga Ini
-
Elkan Baggott Main Fulltime, Bristol Rovers Dibantai Lincoln City 0-5
-
Selain Banyak Pemain Naturalisasi, 3 Alasan Timnas Indonesia Pasti Bikin Vietnam Ketar-ketir
-
Nathan Tjoe-A-On Sudah Panas Mau Ladeni Vietnam di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Kiper Persib Teja Paku Alam Perpanjang Rekor Clean Sheet, Emil Audero dan Maarten Paes Wajib Waspada
-
Layvin Kurzawa Debut Saat Persib Lawan Persis? Begini Kata Bojan Hodak
-
Jelang Napoli vs Chelsea, Antonio Conte Puji Setinggi Langit Taktik Bola Mati Arsenal
-
Shayne Pattynama Gabung Persija Jakarta Langsung Tanya Jordi Amat Demi Target Juara Liga Indonesia
-
Eks Bek Arsenal Mengaku Hampir Gabung Inter Milan Nama Erick Thohir Sampai Terseret
-
Ngeri! Ingin Angkut Cole Palmer ke Old Trafford, MU Wajib Siapkan Rp3 Triliun
-
Liverpool Disebut Bakal Contek Cara Manchester United: Pecat Slot Angkat Gerrard sebagai Interim
-
Hasil Piala Asia Futsal 2026: Indonesia Bantai Korsel di Hadapan Shin Tae-yong
-
Presiden RFEF Klaim Final Piala Dunia 2030 Digelar di Spanyol, FIFA Masih Bungkam
-
John Herdman Pantau Langsung Super League 2025 Demi Cari Asisten Pelatih dan Pemain Berbakat