Suara.com - Bek Timnas Indonesia, Pratama Arhan, menjadi buah bibir netizen usai dirinya terlihat menyelamatkan cewek Thailand dari bola dalam sebuah video singkat yang diunggah Bangkok United.
Netizen bahkan terlihat berisik dengan menyebut Pratama Arhan lebih cocok bersanding dengan cewek Thailand tersebut ketimbang bersama istrinya, Azizah Salsha.
Komentar-komentar netizen ini terlihat di unggahan Bangkok United. Dalam unggahannya, tampak bek berusia 23 tahun itu tengah diwawancarai seorang gadis cantik.
Saat tengah diwawancarai, sebuah bola menghampiri keduanya dan membuat Arhan kemudian memukul bola agar tak mengenai gadis Thailand yang tengah mewawancarainya itu.
Sontak apa yang dilakukan Arhan membuat gadis Thailand itu tersipu malu. Bahkan, gadis tersebut tampak berjingkrak-jingkrak karena salah tingkah (salting).
Meski hanya sandiwara semata, tetap saja reaksi yang ditunjukkan gadis tersebut membuat netizen tak tahan untuk menggerakkan jarinya dan memberikan komentar.
Terlihat di kolom komentar unggahan Bangkok United itu, netizen Tanah Air menyebut Arhan lebih cocok dengan gadis Thailand itu karena punya aura yang positif.
Malahan, netizen Tanah Air terkesan ‘Offside’ dalam memberikan komentar usai menyebut Arhan lebih cocok dengan gadis Thailand itu ketimbang dengan istrinya, Azizah Salsha.
“Iya njir, lebih cocok ini. Vibesnya positif,” tulis komentar akun @b***t.
Baca Juga: Pep Guardiola Optimistis Manchester City Menyalip Liverpool di Premier League
“Cocokan sama ini Arhan dibanding sama Azizah,” tulis komentar akun @a****3.
“Mending sama ini bang, Daripada azizah,” tulis komentar akun @c****o.
“Ntar mba nya ngomong, 'walau terlambat Selamat atas pernikahanmu arhan',” tulis komentar akun @h***_.
Meski begitu, ada pula netizen yang memberikan komentar positif dengan menyebut Arhan menjaga pandangannya usai tak terlihat melirik gadis cantik yang mewawancarainya tersebut.
Sekadar informasi, kisah asmara Pratama Arhan dan Azizah Salsha memang kerap menyita perhatian karena banyaknya kabar tak sedap yang menerpa keduanya.
Masih segar dalam ingatan mengenai isu perselingkuhan yang dilakukan Azizah Salsha yang sempat menjadi buah bibir di jagat media sosial.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- 5 Mobil Bekas 80 Jutaan dengan Pajak Murah, Irit dan Nyaman untuk Harian
Pilihan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
Terkini
-
Legenda Liverpool Murka dengan Ocehan Arne Slot soal Liga Champions
-
Kai Havertz Comeback dan Langsung Cetak Gol, Viktor Gyokeres Tergusur dari Starting XI Arsenal?
-
Conte Sindir Chelsea Usai Napoli Tersingkir dari Liga Champions: Perbedaan Uang Kami Terlalu Jauh
-
Krisis Lini Tengah, Aston Villa Pulangkan Douglas Luiz dari Juventus
-
Jalan Panjang Hijrah Maarten Paes dari MLS ke Ajax Amsterdam
-
Jordi Cruyff Bisa Pantau 3 Pemain Timnas Indonesia Temani Maarten Paes di Ajax Amsterdam
-
Viral! Setelah Kebanjiran, Camp Nou Jadi Sarang Tikus, Stadion Barcelona Jadi Olok-olok
-
Daftar Lengkap Kiper Pencetak Gol di Liga Champions: Anatoliy Trubin Terbaru, Butt Legenda
-
Usai Shayne Pattynama ke Persija Jakarta, Siapa Lagi Menyusul ke Super League?
-
Iqbal Iskandar Cetak Brace saat Timnas Futsal Indonesia Hancurkan Korsel, Pilih Tetap Membumi