Suara.com - Berikut empat klub Eropa yang bisa jadi pelabuhan Rizky Ridho, di mana bek Timnas Indonesia itu bisa bergabung salah satu klub itu menggunakan jasa orang dalam.
Dalam beberapa waktu terakhir, nama Rizky Ridho terus menjadi perbincangan pendukung Timnas Indonesia karena kualitas yang dimilikinya.
Kualitas yang dimiliki bek berusia 23 tahun itu ditunjukkan saat skuad Garuda menjamu Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Para pertandingan itu, bek Persija Jakarta ini tampil sebagai starter dan terlihat solid serta lugas dalam mengawal pertahanan tim Merah Putih.
Salah satu aksinya yang paling berkesan adalah saat Rizky Ridho menanduk bola liar di mulut gawang, sehingga Timnas Indonesia tak kebobolan.
Karena aksi-aksinya di laga kontra Bahrain itu, baik pendukung Timnas Indonesia hingga para pemain di skuad Garuda sepakat jika Rizky Ridho harus segera berkarier di Eropa.
Dukungan ini sejatinya sudah mengalir sejak lama. Namun penampilannya di laga kontra Bahrain membuat Rizky Ridho didesak untuk segera Abroad ke benua biru.
Andai Abroad ke Eropa, setidaknya ada empat klub yang bisa jadi pelabuhan Rizky Ridho dengan menggunakan jasa orang dalam. Lantas, klub apa saja itu?
1. Como 1907 (Italia)
Baca Juga: Bakal Tampil di Liga Champions, Bologna Tertarik Gaet 2 Bek Timnas Indonesia
Rizky Ridho bisa menjadikan klub Serie A, Como 1907, sebagai pelabuhan barunya. Pasalnya, klub ini dikenal sebagai klub milik orang Indonesia.
Bahkan petinggi Como 1907 sendiri adalah orang Indonesia, yakni Mirwan Suwarso, yang menjabat sebagai perwakilan pemilik sekaligus Presiden klub tersebut.
Dengan koneksi Mirwan Suwarso itu, Rizky Ridho bisa menyusul Ali Jassim sebagai salah satu talenta Asia yang bermain di Como 1907.
2. FCV Dender (Belgia)
Tak hanya Como 1907, ada pula klub milik pengusaha Indonesia lainnya di salah satu liga top Eropa, yakni FCV Dender, yang berkiprah di Liga Belgia atau Jupiler Pro League.
FCV Dender sendiri dimiliki oleh Sihar Sitorus. Di tangan anggota DPR RI ini, klub tersebut merekrut pemain Indonesia pada diri Ragnar Oratmangoen.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
Terkini
-
Layvin Kurzawa ke Persib, PSG: Baheula di Paris, Ayeuna di Paris Van Java, Wilujeng Sumping Aa
-
Manchester City Lawan 'Pembunuh' Klub Inggris, Guardiola Minta Haaland Cs Tampil Spartan
-
Dua Pendorong Maarten Paes ke Ajax Amsterdam dan 2 Kiper Bakal Tersingkir
-
Jepang Tak Gentar Lihat Kengerian Timnas Indonesia, Juara di Piala Asia Futsal 2026 Jadi Target
-
Manchester City Dihantam Badai Cedera, Pep Guardiola Pusing Hadapi Lini Depan Galatasaray
-
Gabung Ajax Amsterdam, Maarten Paes Diprediksi Jadi Orang Berpaspor Indonesia di Liga Champions
-
Pemain Depan Real Madrid Jadi 'Rajin' Bantu Pertahanan di Era Arbeloa, Khianati Xabi Alonso?
-
Juventus Punya Rekor Tandang Buruk Lawan Klub Prancis, Spalletti: Kami Tanpa Beban vs Monaco
-
John Herdman Terima Masukan Pemain Timnas Indonesia untuk Asisten Pelatih Lokal
-
Ordal Timnas Indonesia Punya Andil Maarten Paes ke Ajax Amsterdam