Peningkatan performa tim nasional juga ikut mendongkrak popularitas. Sejak dilatih oleh Shin Tae-yong, Timnas Indonesia mengalami transformasi besar dengan pencapaian-pencapaian penting.
Mulai dari final Piala AFF, semifinal Piala Asia U-23, lolos ke fase gugur Piala Asia, hingga menembus babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Kombinasi antara performa yang menjanjikan dan pengelolaan media sosial yang rapi membuat pertumbuhan followers akun ini terus meningkat tajam.
Pertumbuhan jumlah pengikut ini juga cukup signifikan mengingat akun Instagram @timnasindonesia baru dibentuk pada Agustus 2023.
Sebelumnya, segala informasi mengenai Timnas Indonesia— di semua level dan kategori termasuk Timnas Putri — berada dalam pengelolaan akun Instagram PSSI.
Dengan usia yang belum genap 2 tahun, jumlah pengikut Instagram Timnas Indonesia kini sudah bisa melampaui jumlah pengikut negara-negara top dunia.
Bahkan pada laporan dari Samba Digital pada 2024, akun Instagram Timnas Indonesia tidak masuk ke dalam 10 besar akun tim nasional paling banyak diikuti di Instagram.
Dalam kurun waktu kurang dari satu tahun, Timnas Indonesia bisa menggeser negara-negara seperti Meksiko, Maroko, dan Belanda dari 10 besar.
Kontributor: Aditia Rizki
Baca Juga: Sam Cuntapay: Bapak Filipina, Ibu Indonesia Layak Dipantau Simon Tahamata
Berita Terkait
- 
            
              Selamat Tinggal Mees Hilgers, Pemain Keturunan Semarang Rp 141,3 Miliar Cetak Sejarah!
 - 
            
              Bukan Patrick Kluivert, Tim Pelatih Timnas Indonesia Cetak Sejarah
 - 
            
              Bukan Shin Tae-yong, Roberto Mancini Bakal Latih Timnas China
 - 
            
              Godaan Ajax Ditolak! Denny Landzaat Fokus Bawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia
 - 
            
              Perbandingan Gaji di Timnas Indonesia Vs Ajax, Denny Landzaat Lewatkan Bayaran Lebih Tinggi
 
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Habis Pecat Patrick Kluivert, Exco PSSI Doakan Indra Sjafri Jadi...
 - 
            
              Kompny Yakin! Bayern Muenchen Siap Tumbangkan Juara Bertahan Liga Champions
 - 
            
              4 Pelatih Top Eropa yang Dipecat Klubnya, Berpeluang Direkrut Timnas Indonesia?
 - 
            
              3 Bintang Muda Zambia yang Bisa Jadi Ancaman Serius untuk Timnas Indonesia U-17
 - 
            
              Anak Legenda Inter Milan Perkuat Honduras, Kirim Psywar untuk Timnas Indonesia
 - 
            
              Bikin Iri! Gol Aduhai dan Permainan Ciamik Jepang di Piala Dunia U-17 2025
 - 
            
              Vinicius Jr Kena Damprat Carlo Ancelotti: Dia Sudah Minta Maaf
 - 
            
              Media Vietnam Prediksi Timnas Indonesia U-17 Bisa Bungkam Zambia Bermodalkan 2 Keunggulan
 - 
            
              Menanti Kejutan! Ini 4 Bintang Masa Depan Indonesia U-17 yang Bisa Bikin Zambia Tersungkur
 - 
            
              Punya Kumis Tebal, Usia Striker Qatar di Piala Dunia U-17 2025 Dipertanyakan