Suara.com - Shin Tae-yong langsung memberi dampak instan dalam debutnya sebagai pelatih Ulsan HD. Tim berjuluk Horangi itu sukses meraih kemenangan 1-0 atas Jeju SK FC pada pekan ke-25 K-League 1, Sabtu (9/8/2025) malam WIB.
Gol tunggal kemenangan Ulsan dicetak oleh Gustav Ludwigson pada menit ke-73.
Awalnya, gol tersebut sempat dianulir wasit karena dugaan offside. Namun, setelah pengecekan VAR, keputusan diubah dan gol dinyatakan sah, membuat Ulsan unggul 1-0.
Hasil ini terasa istimewa karena memutus tren buruk Ulsan yang sebelumnya gagal menang dalam 11 pertandingan terakhir, atau puasa kemenangan selama 77 hari.
Catatan tersebut terjadi saat tim masih dilatih oleh mantan pelatih Timnas Malaysia, Kim Pan-gon.
Dengan tambahan tiga poin, Ulsan HD naik ke posisi keenam klasemen sementara K-League 1 dengan koleksi 34 poin.
Sementara itu, Jeju SK FC harus puas tertahan di peringkat sembilan dengan 29 poin.
Bagi Shin Tae-yong, debut manis ini menjadi sinyal positif bahwa kebangkitan Ulsan HD bisa dimulai di bawah asuhannya. Publik Horangi tentu berharap tren kemenangan ini berlanjut pada laga-laga berikutnya.
Baca Juga: Rela Kucurkan Rp151,7 Miliar, Jay Idzes Jadi Pembelian Termahal Sassuolo Musim Panas Ini
Berita Terkait
-
Rela Kucurkan Rp151,7 Miliar, Jay Idzes Jadi Pembelian Termahal Sassuolo Musim Panas Ini
-
Mertua Pratama Arhan: Sekali-sekali Harus Ada yang Masuk Penjara
-
Pemain Timnas Indonesia Rayakan Kepindahan Jay Idzes ke Sassuolo
-
Jordi Amat Waspadai Ancaman Hokky Caraka
-
Jadwal Eredivisie 9-10 Agustus 2025, Duel Pemain Keturunan Timnas Indonesia
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Penculik Bilqis Sudah Jual 9 Bayi Lewat Media Sosial
-
Bank BJB Batalkan Pengangkatan Mardigu Wowiek dan Helmy Yahya Jadi Komisaris, Ada Apa?
-
Laurin Ulrich Bersinar di Bundesliga 2: Makin Dekat Bela Timnas Indonesia?
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
Terkini
-
Ramadhan Sananta Terdesak? DPMM FC Datangkan Dua Striker Amerika Latin dengan Statistik Mengerikan
-
Nova Arianto Soroti Kecepatan dan Postur Pemain Timnas Honduras U-17
-
Harga Tiket Uji Coba Timnas Indonesia U-23 vs Mali, Murah Banget!
-
Bukan Kevin Diks! Kevin Giessler Jadi Pencetak Gol Pertama Keturunan Indonesia di Jerman
-
Madura United Pecat Alfredo Vera, Ini Alasannya
-
Jay Idzes Jadi Kunci Sassuolo Bantai Lawannya, Kenapa?
-
Kronologi Lengkap Kartu Merah Calvin Verdonk: Dari Harapan Jadi Petaka Lille
-
Laurin Ulrich Bersinar di Bundesliga 2: Makin Dekat Bela Timnas Indonesia?
-
Detik-detik Dean James Bikin Gol Spektakuler yang Pukau Publik Belanda
-
Ini Skenario Rumit Timnas Indonesia untuk Lolos 32 Besar Piala Dunia U-17 2025